11 Ciri Orang Cerdas Dilihat dari Kebiasaannya, Salah Satunya Suka Berbicara Sendiri
Senin, 10 Juni 2024 - 11:52 WIB
Ilmuwan menemukan hubungan antara kecerdasan dengan pengendalian diri dan emosi. Dalam satu studi di jurnal Psychological Science, terungkap bahwa satu area otak yakni korteks prefrontal anterior, dapat berperan dalam membantu orang memecahkan masalah sulit dan menunjukkan pengendalian diri untuk menuju tujuan.
Orang-orang cerdas disebut bisa menerima humor gelap atau dark jokes. Mereka bahkan bisa menikmati humor tersebut tanpa terganggu, meski itu menyinggung dirinya. Orang cerdas dapat mengendalikan diri mereka dan terbuka dengan menganggap humor itu sebagai pendapat orang lain yang perlu dihargai.
Orang cerdas tak hanya punya intelegensi tinggi, tetapi juga empati atau dapat merasakan emosi seseorang lewat perasaannya. Bahkan dia berusaha bertindak membantu orang lain.
Terakhir, sebuah studi kecil pada 2011 dalam jurnal Psychological Science menghubungkan kecerdasan dengan musik. Melalui pelajaran musik, anak-anak lebih cepat mengasah kemampuan verbal mereka.
9. Menerima Humor Gelap
Orang-orang cerdas disebut bisa menerima humor gelap atau dark jokes. Mereka bahkan bisa menikmati humor tersebut tanpa terganggu, meski itu menyinggung dirinya. Orang cerdas dapat mengendalikan diri mereka dan terbuka dengan menganggap humor itu sebagai pendapat orang lain yang perlu dihargai.
10. Berempati
Orang cerdas tak hanya punya intelegensi tinggi, tetapi juga empati atau dapat merasakan emosi seseorang lewat perasaannya. Bahkan dia berusaha bertindak membantu orang lain.
11. Suka Bermusik
Terakhir, sebuah studi kecil pada 2011 dalam jurnal Psychological Science menghubungkan kecerdasan dengan musik. Melalui pelajaran musik, anak-anak lebih cepat mengasah kemampuan verbal mereka.
(wyn)
tulis komentar anda