Mau Lolos Seleksi? Ini 6 Tips Menulis Esai Daftar Beasiswa Unggulan 2024 yang Bisa Dicoba

Sabtu, 06 Juli 2024 - 09:45 WIB

3. Beasiswa Program Doktor



Judul/tema esai adalah "Karya Hebatku untuk Kemajuan Indonesia"

Esai ditulis pada kolom esai paling sedikit 1.500 kata dan paling banyak 2.000 kata. Esai berisi deskripsi diri, deskripsi tentang karya yang pernah dihasilkan, karya hebat yang akan dihasilkan setelah menyelesaikan studi, dan bagaimana karya hebat yang akan dihasilkan tersebut dapat berguna bagi kemajuan Indonesia

4. Beasiswa Penyandang Disabilitas



Judul/tema esai adalah "Karya Hebatku untuk Kemajuan Indonesia"

Esai ditulis pada kolom esai paling sedikit 1.500 kata dan paling banyak 2.000 kata. Esai berisi deskripsi diri, deskripsi tentang karya yang pernah dihasilkan, karya hebat yang akan dihasilkan setelah menyelesaikan studi, dan bagaimana karya hebat yang akan dihasilkan tersebut dapat berguna bagi kemajuan Indonesia
(wyn)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More