Tips Lolos Passing Grade CPNS, Pahami Agar Lebih Mudah

Senin, 21 November 2022 - 20:34 WIB
TIU, skor yang didapat di setiap benar menjawab adalah 5, jumlah soal sebanyak 35, dan passing grade yang diberikan 80. Sehingga harus menjawab benar minimal 16 soal.

Sementara TKP juga sama dengan skor benar mendapat 5, dengan 45 soal, dan passing grade yang diberikan adalah 166. Karena itu paling tidak peserta harus dapat menjawab 34 soal dengan benar.

2. Selalu Berusaha Untuk Melebihi Angka Sempurna

Hanya bermodalkan passing grade saja tidak akan mengantar peserta untuk lolos di tengah ketatnya persaingan.

Karena itu selalu berusaha untuk memberikan yang terbaik dan tetap tenang ketika ujian bisa menjadi kunci sukses nantinya.

3. Jangan Ada Jawaban Kosong

Usahakan semua jawaban terisi, dan jangan sampai masih ada jawaban yang masih kosong karena tidak ada nilai negatif untuk jawaban yang salah. Sehingga manfaatkanlah itu semaksimal mungkin.

Baca juga : Ini Passing Grade SKD Sekolah Kedinasan 2022 dan Jumlah Soalnya

4. Mengerjakan yang Mudah Terlebih Dulu

Dalam waktu 90 menit untuk mengerjakan 100 soal memang bukan hal yang mudah. Karena itu, untuk mengerjakan satu soal jangan sampai memakan waktu lebih dari satu menit.
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More