Putri Polisi dari MTsN 1 Pati Juara 1 Cerpen Nasional, Bakal Terima Hadiah Kapolri

Jum'at, 23 Juni 2023 - 09:31 WIB
loading...
A A A
"Alhamdulillah, selamat untuk Keysha. Rahmat Allah begitu luas untuk MTsN 1 Pati hingga cerpen karya Keysha bisa bersaing dengan penulis-penulis hebat se-Indonesia," ungkapnya.

Tari menyebutkan, penulisan cerpen melalui proses yang sangat singkat, yakni selama tiga hari. Meskipun demikian, hal tersebut tidak menjadi penghalang Keysha dalam menyelesaikan cerpen yang ia tulis hingga dinobatkan sebagai juara.

"Tentu, ini juga berkat adanya dukungan dan doa terbaik dari civitas MTsN 1 Pati untuk Keysha. Selain itu, juga bimbingan dari rekan guru MGMP Bahasa Indonesia yang selalu membersamai anak-anak dalam berproses menyalurkan imajinasinya lewat goresan tinta emas. Terima kasih kami ucapkan kepada semua pihak yang telah membantu," ujarnya.

Senada dengan yang disampaikan oleh guru pembimbingnya, ayah Keysha, Bripka Gentur Widiyantoro, merasa sangat bangga dan bersyukur setelah sang buah hati berhasil memperoleh juara 1.

"Sangat bangga dan bersyukur atas raihan prestasi yang telah dicapai, berkat Rahmat Allah Swt. serta bimbingan dari Bapak Ibu Guru," tuturnya.

Ali Musyafak, Kepala MTsN 1 Pati, mengapresiasi potensi dan prestasi anak didiknya di semua bidang. Syafak menjelaskan dengan diraihnya prestasi di bidang konten kreatif ini menunjukkan bahwa siswa MTsN 1 Pati benar-benar kreatif, inovatif, dan mandiri.

"Dzulhijjah Berkah. Luar biasa potensi dan prestasi anak-anak kami di semua bidang.
Ke depan kami berharap semua potensi anak tetap terasah, terasih, dan terasuh sehingga di samping prestasi saat ini, mereka akan lebih berprestasi di masa mendatang menjadi generasi yang cerdas, berkarakter, dan mandiri berprestasi," ujarnya.

"Semangat dan selamat buat Ananda juga pembimbingnya. Alhamdulillah, Ananda berkesempatan menerima hadiah dari Bapak Kapolri di Jakarta 27 Juni mendatang. Tetap rendah hati, semoga mbarokahi," pungkas Syafak.

Keysha pun memperoleh segudang ucapan selamat dari berbagai pihak, di antaranya para pejabat kepolisian, baik Kapolsek sampai Kapolda, Kankemenag sampai Kasubdit Kurikulum dan Evaluasi pada KSKK Madrasah, Jakarta.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pesan Wamendikdasmen...
Pesan Wamendikdasmen dan Kapolri di Musyawarah Pleno Nasional Hima Persis
Bertemu Kapolri, Mendikdasmen...
Bertemu Kapolri, Mendikdasmen Siapkan MoU Penyelesaian Persoalan di Lembaga Pendidikan
75 Madrasah Terpilih...
75 Madrasah Terpilih Jadi Sampel PISA 2025
Siap-siap, Kemenag akan...
Siap-siap, Kemenag akan Ukur Kelebihan dan Kekurangan Guru Madrasah
Ajang Talenta Madrasah...
Ajang Talenta Madrasah Berbakat Bidang Sains, KSM Nasional 2023 Digelar di Kendari
Menginspirasi, Siswa...
Menginspirasi, Siswa MAN 1 Jember Lolos Beasiswa Student Exchange ke Jepang
STIK Akan Jadi Universitas...
STIK Akan Jadi Universitas Kepolisian Indonesia, Ini Penjelasan Kapolri
Keren! 2 Siswa MTsN...
Keren! 2 Siswa MTsN 9 Bantul Raih Nilai Sempurna ASPD 2023
720 Proposal Kompetisi...
720 Proposal Kompetisi Madrasah Myres 2023 Lolos ke Tahap Presentasi, Cek Link Pengumuman
Rekomendasi
Sidang Lanjutan Hasto...
Sidang Lanjutan Hasto Kristiyanto Kembali Digelar, 3 Saksi Dihadirkan
Resmi, Indonesia Masuk...
Resmi, Indonesia Masuk Pot 1 kualifikasi Piala Asia U-23 2026
Sinopsis Sinetron Kasih...
Sinopsis Sinetron Kasih Jannah Eps 51: Terbongkarnya Kasih Anak Kandung Andra
Robby Purba Terkejut!...
Robby Purba Terkejut! Boneka Arwah Furi Harun Pernah Ramal Jodoh Pevita Pearce
Presiden Prabowo Titipkan...
Presiden Prabowo Titipkan Surat Pribadi untuk Pemerintah Vatikan
Dorong Ekonomi Kerakyatan,...
Dorong Ekonomi Kerakyatan, BRI Salurkan KUR Rp42,23 Triliun hingga Maret 2025
Berita Terkini
Panitia SNPMB Mengutuk...
Panitia SNPMB Mengutuk Segala Bentuk Kecurangan di UTBK 2025
6 menit yang lalu
Prodi Sains Komunikasi...
Prodi Sains Komunikasi MNC University Gelar Kuliah Praktisi Bersama Program Director Radio RDI
16 menit yang lalu
Kecurangan UTBK 2025...
Kecurangan UTBK 2025 Makin Canggih, Peserta Pasang Kamera di Behel dan Kuku
35 menit yang lalu
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi, Unika Atma Jaya Kukuhkan 3 Profesor
2 jam yang lalu
Beda Satu Huruf, Apa...
Beda Satu Huruf, Apa Bedanya Konveksi dan Konfeksi?
3 jam yang lalu
Kisaran Gaji Lulusan...
Kisaran Gaji Lulusan S1 Harvard University Berdasar Hasil Survei
5 jam yang lalu
Infografis
Iran Bakal Terima Jet...
Iran Bakal Terima Jet Tempur Canggih Su-35 dari Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved