Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim Ulang Tahun Hari Ini, Berikut Profilnya

Selasa, 04 Juli 2023 - 10:34 WIB
loading...
A A A
Berbekal ilmu dan pengalaman yang dia kuasai, Nadiem pun membangun Gojek bersama ketiga temannya. Kini Gojek menjadi startup terbesar di Indonesia yang melayani jasa antar, pesan makanan, pengiriman barang, dan lainnya.

Pada 2019, Nadiem terpilih menjadi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan dalam Kabinet Indonesia Maju. Selanjutnya pada 2021 karena ada nomenklatur baru jabatannya berubah menjadi Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Baca juga: 8 Sekolah Internasional Favorit di Jakarta dari TK hingga SMA, Cek Biayanya

Nadiem yang akrab disapa Mas Menteri ini membungkus program-program untuk pemajuan pendidikan di Indonesia melalui Merdeka Belajar. Tercatat hingga saat ini sudah ada 24 episode Merdeka Belajar.

Mulai dari Merdeka Belajar 1 Asesmen Nasional, USBN, RPP, dan PPDB, Merdeka Belajar 2 Kampus Merdeka, Merdeka Belajar 3 Penyaluran dan Penggunaan Dana BOS, Merdekea Belajar 4 Program Organisasi Penggerak, hingga Merdeka Belajar 24 Transisi Paud ke SD yang Menyenangkan.

Demikian profil Mendikbudristek Nadiem Anwar Makarim yang berulang tahun hari ini. Semoga informasi ini bermanfaat bagi pembaca setia SINDOnews.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mendikti Saintek Terbitkan...
Mendikti Saintek Terbitkan Kepmen Baru, Atur Pengembangan Karier Dosen
Menteri Berkinerja Baik...
Menteri Berkinerja Baik Versi Survei Celios, Abdul Mu'ti: Terima Kasih
SKB CPNS Kemendikbudristek...
SKB CPNS Kemendikbudristek 2024, Cek Rangkaian Tes dan Bobot Penilaiannya
Gibran Curhat Pernah...
Gibran Curhat Pernah Keluhkan Zonasi, tapi Tak Direspons Nadiem
Riwayat Pendidikan Agus...
Riwayat Pendidikan Agus Harimurti Yudhoyono, Anak SBY yang Jadi Menko di Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran
3 Inisitif Pemda dan...
3 Inisitif Pemda dan Sekolah untuk Mendukung Pendidikan Literasi Finansial
5 Santri yang Jadi Menteri...
5 Santri yang Jadi Menteri di Kabinet Prabowo-Gibran, Cak Imin hingga Gus Ipul
3 Alasan Nadiem Makarim...
3 Alasan Nadiem Makarim Bubarkan BSNP yang Diketuai Prof Abdul Muti Tahun 2021
26 Episode Merdeka Belajar...
26 Episode Merdeka Belajar Era Nadiem Makarim, Akankah Dilanjutkan oleh Menteri Baru?
Rekomendasi
Hakim yang Memimpin...
Hakim yang Memimpin Sidang Gugatan Jokowi Pernah Tangani Kasus Korupsi Eks Wali Kota Bima
MNC Lido Dukung Atlet...
MNC Lido Dukung Atlet Cilik Pencak Silat Tampil di Ajang Internasional
Tangkap Tren di Kalangan...
Tangkap Tren di Kalangan Gen Z, LG Subscribe Makin Diminati di Korea Selatan
Kenapa Mike Tyson Bisa...
Kenapa Mike Tyson Bisa Masuk Penjara? Ternyata Ini Penyebabnya
Profil Djenna de Jong,...
Profil Djenna de Jong, Bintang Muda Diaspora yang Batal Bela Timnas Indonesia 
Kontroversi Mandatory:...
Kontroversi Mandatory: IBF Paksa Daniel Dubois vs Derek Chisora
Berita Terkini
Apakah Siswa Putus Sekolah...
Apakah Siswa Putus Sekolah Bisa Tarik Dana PIP 2025? Ini Penjelasan Kemendikdasmen
7 jam yang lalu
Panduan Lengkap Rute...
Panduan Lengkap Rute ke Lokasi UTBK 2025 di IPB University: Kampus Dramaga & Sekolah Vokasi
8 jam yang lalu
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
18 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
18 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
19 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
19 jam yang lalu
Infografis
Makam Firaun Misterius...
Makam Firaun Misterius Ditemukan setelah 3.600 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved