Berapa Kekayaan 12 Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia? Ini Nilai Asetnya di 2022

Kamis, 14 September 2023 - 10:54 WIB
loading...
Berapa Kekayaan 12 Perguruan...
Universitas Indonesia (UI) tercatat sebagai PTN-BH yang memiliki aset terbesar di 2022 yakni berjumlah Rp40,49 triliun. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melalui Direktorat Jenderal Kekayaan Negara (DJKN) merilis daftar kekayaan perguruan tinggi negeri badan hukum (PTN-BH) di Indonesia.

Berdasarkan laporan DJKN, baru 12 PTN-BH yang telah ditetapkan nilai kekayaan awalnya. Sementara 4 PTN-BH lainnya yakni Universitas Brawijaya, Universitas Andalas, Universitas Negeri Padang dan Universitas Negeri Malang, masih dalam proses penetapan.

Nilai aset kekayaan awal dari 12 PTN-BH yang ditetapkan oleh pemerintah secara keseluruhan mencapai Rp22,05 triliun. Sedangkan nilai BMN (Barang Milik Negara) yang berupa tanah sebesar Rp161,3 triliun. Penasaran berapa nilai aset yang dimiliki para PTN-BH terkaya Indonesia di tahun 2022? Artikel kali ini akan memaparkannya secara tuntas.

Nilai Aset 12 PTN-BH Terkaya di Indonesia (2022)

1. Universitas Indonesia (UI)


Aset: Rp40,49 Triliun

2. Universitas Gadjah Mada (UGM)


Aset: Rp30,02 Triliun

3. Universitas Diponegoro (Undip)


Aset: Rp12,46 Triliun

4. Institut Pertanian Bogor (IPB University)


Aset: Rp11,81 Triliun

5. Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS)


Aset: Rp10,86 Triliun


6. Institut Teknologi Bandung (ITB)


Aset: Rp10,42 Triliun

7. Universitas Airlangga (Unair)


Aset: Rp9,39 Triliun

8. Universitas Hasanuddin (Unhas)


Aset: Rp8,98 Triliun

9. Universitas Padjajaran (Unpad)


Aset: Rp8,47 Triliun

10. Universitas Sebelas Maret (UNS)


Aset: Rp8,02 Triliun

11. Universitas Sumatera Utara (USU)


Aset: Rp6,02 Triliun

12. Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)


Aset: Rp4,37 Triliun
(wyn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ubedillah Badrun Dicopot...
Ubedillah Badrun Dicopot dari Koorprodi Pendidikan Sosiologi, UNJ: Tidak Ada Pemecatan
Menuju Kelas Dunia,...
Menuju Kelas Dunia, UNJ Grand Launching Status PTN BH
Perkuat Tata Kelola...
Perkuat Tata Kelola Unit Usaha Pasca PTNBH, UNJ Studi Banding ke UB
UNJ dan Unsri Resmi...
UNJ dan Unsri Resmi Jadi PTN BH, Ini 24 Kampus Negeri Badan Hukum di Indonesia
Mau Kuliah di Kampus...
Mau Kuliah di Kampus Negeri? Cek Daftar 21 PTNBH di Indonesia 2024 Berikut Ini
Apa yang Dimaksud PTN...
Apa yang Dimaksud PTN BH? Ini Deretan 21 Kampus yang Berstatus Badan Hukum
Kenaikan UKT Bukan Hanya...
Kenaikan UKT Bukan Hanya Dialami Mahasiswa PTN BH tapi Juga PTN BLU
Perkuat SDM Unggul,...
Perkuat SDM Unggul, UNJ Bersiap Menjadi PTN Badan Hukum
Dirjen Dikti:Tak Boleh...
Dirjen Dikti:Tak Boleh Ada Mahasiswa Tidak Bisa Kuliah di PTN-BH karena Alasan Ekonomi
Rekomendasi
Musprov 2025, Mayjen...
Musprov 2025, Mayjen TNI Mar Oni Junianto Terpilih Jadi Ketua Umum TI DKI Jakarta
Isu TNI Masuk Kampus...
Isu TNI Masuk Kampus Hanya Gorengan, Akademisi Unindra Ajak Lawan Narasi Pecah Belah Bangsa
Ancol Rombak Jajaran...
Ancol Rombak Jajaran Komisaris: Mantan Bos Garuda Jadi Komut, Ada Juga Cak Lontong
Sekjen Perindo Hadiri...
Sekjen Perindo Hadiri Pengukuhan Pengurus DPP Hanura
Ledakan Besar Guncang...
Ledakan Besar Guncang Pelabuhan Bandar Abbas di Iran, Apakah Mossad Terlibat?
Empat Nelayan Terseret...
Empat Nelayan Terseret Ombak Laut Selatan, Dua Ditemukan Tewas
Berita Terkini
Haier Group Perkuat...
Haier Group Perkuat Hubungan Budaya Lewat Peluncuran Beasiswa di Indonesia
2 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Danjen...
Riwayat Pendidikan Danjen Kopassus Mayjen TNI Djon Afriandi, Lulusan Terbaik Akmil 1995
3 jam yang lalu
8 Beasiswa SMA Luar...
8 Beasiswa SMA Luar Negeri Terbaik 2025, Mana Negara Favoritmu?
4 jam yang lalu
Rayakan Hari Kartini,...
Rayakan Hari Kartini, BINUS Shecodes Society dan IAIS Soroti Peran Perempuan di Era AI
7 jam yang lalu
Pedoman Upacara Bendera...
Pedoman Upacara Bendera Hardiknas 2025 Sesuai Aturan Kemendikdasmen
8 jam yang lalu
Pejuang UTBK! Kampus...
Pejuang UTBK! Kampus Maranatha Beri Beasiswa Khusus, Segini Skor Minimumnya
8 jam yang lalu
Infografis
Nomor 1 dari Indonesia,...
Nomor 1 dari Indonesia, Ini 10 Dumpling Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved