Perbedaan Hard News dan Soft News Beserta Contohnya

Selasa, 14 November 2023 - 09:20 WIB
loading...
A A A
Berita ini membahas peristiwa-peristiwa yang memiliki dampak besar pada masyarakat atau yang saat ini sedang terjadi, menjadikannya penting untuk diketahui oleh khalayak.

Contoh Hard News


Pembunuhan karyawan MRT berinisial DDY dilakukan oleh 3 orang, yaitu R (29), IS (31), dan JS (48).

Motifnya, pelaku berpura-pura membeli kendaraan yang dijual oleh korban di Facebook. Mereka mulai berkomunikasi dan pelaku memberikan bukti transfer palsu untuk pembelian mobil. Namun, korban menaruh curiga dan menolak transaksi yang dilakukan.

Akhirnya, pelaku mengajak korban untuk bertemu dan menunjukkan bukti transfer palsu yang sudah diedit agar korban percaya dengan bukti transfer tersebut.

Tiga pelaku pembunuhan dijerat Pasal 340 dan atau Pasal 338 dan atau Pasal 365 KUHP dengan ancaman hukuman mati.

Pengertian Soft News


Soft news adalah jenis berita yang bersifat ringan, menghibur, dan kurang serius dibandingkan dengan hard news. Berbeda dengan hard news yang fokus pada peristiwa penting dan serius, soft news lebih berorientasi pada cerita-cerita yang bersifat human interest, hiburan, gaya hidup, dan topik-topik lain yang lebih ringan.

Ciri-ciri Soft News


1. Tema Ringan

Soft news cenderung membahas topik-topik yang tidak bersifat serius, seperti hiburan, gaya hidup, peristiwa keseharian, dan human interest. Ini dapat mencakup profil tokoh terkenal, tren mode, resep masakan, atau peristiwa-peristiwa kecil yang menarik perhatian.

2. Emosional dan Human Interest

Soft news seringkali menekankan aspek emosional dan kisah-kisah yang melibatkan perasaan manusia. Cerita-cerita ini dapat membuat pembaca atau penonton merasa terhubung secara emosional.

Baca juga: 7 Contoh Teks Sejarah Pribadi Singkat Beserta Strukturnya

3. Kreativitas dalam Penyajian

Soft news memungkinkan wartawan untuk menggunakan kreativitas dalam penyajian informasi. Gaya bahasa yang lebih santai dan pendekatan yang lebih pribadi umumnya digunakan.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar, Komplit atau Komplet?
10 Kata Ini Ternyata...
10 Kata Ini Ternyata Berasal dari Bahasa Belanda, Nomor 4 Pasti Sering Kamu Dengar!
Detil atau Detail, Mana...
Detil atau Detail, Mana Penulisan yang Benar?
Standarisasi atau Standardisasi,...
Standarisasi atau Standardisasi, Mana Penulisan Kata yang Benar?
Kerjasama atau Kerja...
Kerjasama atau Kerja Sama, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
12 Kata Bahasa Indonesia...
12 Kata Bahasa Indonesia yang Sering Salah Tulis, Apa Saja?
Rekomendasi
Dukungan BRI Antar Usaha...
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Rambah Pasar Internasional
Perjalanan Panjang Timnas...
Perjalanan Panjang Timnas Indonesia Menuju Piala Dunia 2026: Sandy Walsh Ungkap Peran Krusial Suporter
PTUN Kabulkan Gugatan...
PTUN Kabulkan Gugatan Perkumpulan Lyceum Kristen, SMAN 1 Kota Bandung Terancam Disita
Zelensky: China Memasok...
Zelensky: China Memasok Senjata ke Rusia!
Korban Longsor di Subang...
Korban Longsor di Subang Ditemukan Tewas setelah 6 Hari Pencarian
Robby Purba Kaget! Ternyata...
Robby Purba Kaget! Ternyata Rumah Baru Jelita Jely di Tangerang Selatan Berhantu
Berita Terkini
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
5 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
5 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
13 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
18 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
20 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
23 jam yang lalu
Infografis
Smartphone dan Komputer...
Smartphone dan Komputer akan Bebas dari Tarif Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved