5 Jalur Masuk Universitas Indonesia 2024 Selain SNBT dan SNBP, Ini Daftarnya

Kamis, 11 April 2024 - 09:00 WIB
loading...
A A A
Jenis TOEFL yang diakui Universitas Indonesia adalah yang disertifikasi ETS (PBT/ITP skor min.500 atau iBT skor min.61 atau CBT skor min.173) atau IELTS dengan skor minimum 5.5.

Periode pendaftaran : 28 Februari - 22 Maret 2024

4. SIMAK UI


SIMAK UI adalah jalur seleksi tertulis mandiri yang diselenggarakan UI. Meski SIMAK UI merupakan jalur mandiri UI yang berbasis tes, SIMAK UI memiliki peminat yang tinggi tahun ke tahun.

Program pendidikan yang dibuka pada SIMAK UI mulai dari Program Vokasi (D3 dan D4), Sarjana, Sarjana Kelas Khusus Internasional (S1 KKI), Sarjana dan Vokasi dengan Rekognisi Pembelajaran Lampau (S1 RPL & Vokasi RPL), Profesi, Spesialis, Magister dan Doktor.

Periode pendaftaran : 19 Juni - 8 Juli 2024

Pelaksanaan tes : 14 Juli 2024

5. SIMAK UI Kelas Internasional


SIMAK Kelas Internasional adalah seleksi tertulis mandiri yang diselenggarakan oleh UI untuk program Kelas Internasional. Selain tes tertulis, proses seleksi jalur Talent Scouting didukung dengan sertifikat TOEFL atau IELTS yang masih berlaku. Jenis TOEFL yang diakui Universitas Indonesia adalah yang disertifikasi ETS (PBT/ITP skor min. 500 atau iBT skor min.61 atau CBT skor min.173) atau IELTS dengan skor minimum 5.5.

Periode pendaftaran : 19 Juni - 3 Juli 2024

Pelaksanaan tes : 8 Juli 2024
(wyn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1413 seconds (0.1#10.140)