10 Contoh Teks Persuasi Singkat dalam Bahasa Indonesia Berbagai Tema

Minggu, 08 September 2024 - 11:05 WIB
loading...
A A A
Karena itu pentingnya kita memberikan pendidikan anak usia dini agar dapat meningkatkan kemampuan kognitif maupun mengembangkan karakter sejak dini.

6. Teks Persuasi tentang Pengangguran


Pengangguran merupakan masalah yang masih melanda kehidupan kalangan pemuda di Indonesia. Hal ini dapat memengaruhi pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan masyarakat.

Pemerintah terus berupaya dalam menanggulangi masalah ini, karena itu kalangan pemuda juga harus turut serta dalam menanggulangi masalah ini. Kita sebagai kalangan pemuda bukan hanya mencari pekerjaan, melainkan kita juga harus bisa menciptakan pekerjaan. Jika kita menggunakan cara ini setidaknya kita dapat mengurangi masalah pengangguran di Indonesia.

7. Teks Persuasi tentang Kekerasan Terhadap Anak


Kekerasan terhadap anak merupakan masalah yang merusak dan memerlukan perhatian serius dari semua kalangan masyarakat. Hal ini dapat merusak mental dan masa depan anak-anak yang menjadi korban akan kekerasan tersebut. Mencegah kekerasan diperlukan tindakan yang serius dan kesadaran akan pentingnya menjaga anak.

Bersama, kita dapat mencegah dan menanggulangi kekerasan terhadap anak agar generasi emas dapat terwujud. Marilah kita merangkul setiap anak-anak kita agar terciptanya keharmonisan dan terlindunginya dari kekerasan tersebut.

8. Teks Persuasi tentang Penanggulangan Iklim


Perubahan iklim telah menjadi ancaman global yang mendesak. Tanah mengering, suhu yang meningkat secara ekstrim merupakan tanda-tanda dari perubahan iklim yang sedang tidak baik. Perubahan iklim juga dapat disebabkan dari tindakan manusia yang tidak bertanggung jawab seperti pembakaran bahan bakar fosil, penebangan pohon secara ilegal dan industri secara besar-besaran.

Marilah bersatu untuk mengambil tindakan yang serius dalam keberlanjutan bumi ini. Saat kita bersatu, niscaya masalah ini dapat terselesaikan.

9. Teks Persuasi tentang Kesehatan


Tahukah kamu bahwa tubuh kita membutuhkan vitamin dan mineral setiap harinya? Ya, vitamin dan mineral sangat dibutuhkan untuk tubuh kita sebelum menjalani aktivitas agar tetap sehat.

Beragam makanan sehat yang mengandung vitamin dan mineral, seperti buah-buahan, susu, dan daging. Hal ini membuktikan bahwa pola hidup yang bukanlah sulit, melainkan menjumpai makanan seperti itu yang membuat kita sulit. Sebab, makanan saat ini sudah banyak terkontaminasi zat-zat kimia yang membuat tubuh menjadi mudah terserang penyakit.

Karena itu, mulai dari sekarang mari terapkan pola hidup sehat dengan mengonsumsi vitamin dan mineral setiap harinya. Selain makanan sehat, berolahraga juga diperlukan untuk menjaga keseimbangan tubuh kita.

10. Teks Persuasi tentang Pentingnya Belajar Bahasa Daerah


Indonesia memiliki beragam budaya, daerah, bahasa dan suku, mulai dari Aceh sampai Papua. Meski begitu, menurut data UNESCO pada 2019 mengungkapkan bahwa sekitar 2.500 bahasa di dunia terancam punah, salah satunya di Indonesia.

UNESCO menyatakan sebanyak 100 bahasa di Indonesia terancam punah dalam 30 tahun terakhir. Bagaimana sudah jelas bukan, kalau bahasa daerah di Indonesia sudah terancam punah. Karena itu, generasi muda saat ini marilah melestarikan budaya Indonesia dengan menggunakan bahasa daerah di kehidupan sehari-hari hingga nantinya selama bertahun-tahun kedepan budaya Indonesia tetap terjaga.

Itulah ulasan mengenai 10 contoh teks persuasi singkat dalam bahasa Indonesia berbagai tema. Semoga ulasan ini menjadi pengetahuanmu ya!

MG/Bramcov Stivens Situmeang
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Pas Foto atau Pasfoto,...
Pas Foto atau Pasfoto, Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI?
Kharisma atau Karisma,...
Kharisma atau Karisma, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Ambulan atau Ambulans,...
Ambulan atau Ambulans, Mana Kata yang Baku Menurut KBBI?
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
Nekad atau Nekat, Mana...
Nekad atau Nekat, Mana Penulisan yang Benar?
Ijasah atau Ijazah,...
Ijasah atau Ijazah, Mana Penulisan yang Benar?
Ini Arti Sangkil dan...
Ini Arti Sangkil dan Mangkus, Kata yang Jarang Dipakai dan Diketahui Orang
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar, Komplit atau Komplet?
Rekomendasi
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
Kementan Dorong Penyuluh...
Kementan Dorong Penyuluh Pertanian Optimalkan Pelaporan Luas Tambah Tanam melalui E-Pusluh
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
Alasan Jokowi Hanya...
Alasan Jokowi Hanya Tunjukkan Ijazah ke Wartawan: Ingin Melindungi Rakyat
Berita Terkini
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
10 jam yang lalu
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
11 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
11 jam yang lalu
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
12 jam yang lalu
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
13 jam yang lalu
UTBK EduPro 2025: Kompetisi...
UTBK EduPro 2025: Kompetisi Nasional untuk Guru SMA, Dorong Profesionalisme Pengajar UTBK-SNBT di Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved