4 Contoh Pidato Hari Kesaktian Pancasila, Singkat dan Penuh Makna

Senin, 30 September 2024 - 16:12 WIB
loading...
A A A
Kita mulai dari ruang lingkup yang sederhana seperti lingkungan sekitar rumah kita yaitu dengan saling tolong menolong dengan tetangga, bermusyawarah dalam memecahkan masalah demi tercapainya mufakat, menjaga kerukunan antar tetangga dan hal-hal positif sederhana lainnya.

Lalu bagaimana dengan kita selaku siswa di sekolah? Sebagai siswa di sekolah dengan cara rajin belajar, menaati peraturan sekolah, menghormati guru, dan disiplin. Bayangkan jika semua orang menerapkan nilai-nilai positif yang terkandung dalam Pancasila, diawali dari lingkungan keluarga, sekolah, hingga negara.

Maka, kami yakin negara akan menjadi tenteram dan sejahtera. Sebenarnya, selain yang kami sebutkan di atas, ada banyak lagi nilai positif yang dapat kita petik dari Pancasila dan dari sejarah Hari Kesaktian Pancasila ini.



Karena itu, mari kita terapkan Pancasila , cintai bangsa Indonesia, bahasa, dan budaya Indonesia agar negara Indonesia kita dapat menjadi aman, damai, tenteram, dan sejahtera. Demikian pidato kami dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila .

Kurang lebihnya kami mohon maaf.
Selamat belajar, selamat berjuang.
Salam Indonesia Tercinta.

Demikianlah contoh pidato Hari Kesaktian Pancasila yang dapat Anda jadikan referensi. Semoga pidato tersebut dapat menjadi media untuk mengingatkan kita tentang pentingnya menjaga Pancasila sebagai ideologi negara.

MG/Inda Farahainnisa
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.3127 seconds (0.1#10.140)