Era Digital, Institut STIAMI Kembangkan IT untuk Maksimalkan Pembelajaran Online
loading...
A
A
A
Dia mengatakan, Institut STIAMI dengan akreditasi unggul adalah kampus yang sudah menerapkan kebijakan Kampus Merdeka. Kebijakan ini memberikan bekal bagi wisudawan untuk bisa bertransformasi secara lincah dengan kebutuhan masa depan. “Pendidikan untuk penguasaan ilmu akademik itu sudah baku, yang kita butuhkan adalah bagaimana pendidikan itu lebih adaptif dan inovatif,” kata dia.
Lihat Juga: Mendikti Saintek Tunda Implementasi Permendikbudristek Nomor 44 Tahun 2024 tentang Dosen
Lihat Juga: Mendikti Saintek Tunda Implementasi Permendikbudristek Nomor 44 Tahun 2024 tentang Dosen
(mpw)