Dies Natalis Ke-23, IT-PLN Pamerkan Sejumlah Inovasi Teknologi Tepat Guna

Kamis, 01 April 2021 - 23:01 WIB
loading...
A A A


Matric-B memiliki daya 1.000 Watt. Berbeda dengan sepeda listrik umumnya yang menggunakan kering, Matric-B menggunakan baterai lithium yang memiliki daya baterai yang panjang dan bisa diganti. Matric-B menggunakan lampu LED sehingga aman saat digunakan pada malam hari.

Sementara itu, mahasiswa IT-PLN memberikan persembahan inovasinya berupa mobil listrik. pada tahap awal, kecepatannya 56km per jam dan generasi pertama dibuat tanggal 10 Desember 2017. Generasi keduaya digagas tahun 2020, dan saat ini tengah memulai generasi ketiga.

Selain mobil listrik, ada kegiatan aeromodeling dan juga perahu cepat. dengan berbagai macam inovasi mahasiswa diharapkan dapat menambah ide dan gagasan yang cemerlang guna mencapai peningkatan teknologi dari Kampus IT-PLN.

Acara Dies Natalis dihelat secara hibrid, yakni daring dan luring. Acara dipusatkan di Ruang Pembangkit yang merupakan ruang pertemuan baru berkonsep teater dengan sistem teknologi audio video yang sangat baik guna mendukung pembelajaran dan juga penyampaian seminar serta Inovasi yang dihasilkan IT–PLN sehingga bisa meningkatkan semangat para Civitas Akademika IT-PLN dengan tetap mengedepankan protokol kesehatan.

Ruang Pembangkit ini juga diresmikan pada saat Dies Natalis ke-23 IT-PLN. Ruangan ini merupakan bantuan dari PT Pembangkitan Jawa Bali, PT Sumberenergi Sakti Prima (SSP), dan PT Sumber Segara Primadaya (S2P). Dengan adanya ruang pembangkit ini, dapat meningkatkan semangat dalam berinovasi, dan juga dapat sebagai wadah dalam penyampaian produk inovasi dan sebagai ruang diskusi.

Serangkaian kegiatan Dies Natalis 23 IT-PLN dilaksanakan mulai tanggal 1 Maret–1 April 2021 dengan melakukan beberapa kegiatan, yaitu Virtual run dan virtual cycle, kegiatan sosial yang dikemas dalam bentuk charity with love berbagi ke beberapa panti asuhan anak yatim piatu.

Pada acara puncak menampilkan eksebisi inovasi alumni dan mahasiswa, orasi ilmiah yang disampaikan oleh Dirjen Gatrik, pemberian penghargaan yang disampaikan oleh Rektor IT-PLN kepada para mantan pemimpin IT-PLN, yaitu Ir. Djiteng Marsudi (Ketua STT-PLN 2002-2010) dan Dr. Ir. Supriadi Legino (Ketua STT-PLN 2011-2019), serta almarhum Supanca Siswamartana sebagai inovator dalam sistem informasi pertama untuk kampus IT-PLN.

Adapun sharing session dibawakan oleh praktisi dan alumni mengangkat tema Dunia Kewirausahaan & Dunia Kerja di Era Revolusi Industri 4.0.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
BINUS University Kembangkan...
BINUS University Kembangkan Perangkat Literasi dan Navigasi untuk Disabilitas Netra
Inovasi Skrining Kanker...
Inovasi Skrining Kanker Serviks Berbasis AI Mahasiswa UI dan ITB Raih Juara di Qatar
Dukung Transisi Energi...
Dukung Transisi Energi Bersih, Perguruan Tinggi Jadi Motor Penggerak Inovasi Kendaraan Listrik
Pamer Inovasi ke Masyarakat,...
Pamer Inovasi ke Masyarakat, UT Gelar Galeri PTJJ dan Job Fair 2024
Tim Riset UKWMS Kembangkan...
Tim Riset UKWMS Kembangkan Mesin Produk Silase, Komoditas Pakan Ternak Meningkat
Gaet Inventor Perguruan...
Gaet Inventor Perguruan Tinggi, AII Dukung Hilirisasi Hasil Riset di Indonesia
Di Tangan Mahasiswa...
Di Tangan Mahasiswa Unpad, Limbah Jengkol Disulap Jadi Sabun
Canggih! Mahasiswa Universitas...
Canggih! Mahasiswa Universitas Nusa Mandiri Ciptakan Aplikasi Pengenal Wajah
Rancangan Desain Feri...
Rancangan Desain Feri Mahasiswa ITS Raih Juara 1 di Kompetisi Internasional
Rekomendasi
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
5 Fakta Hailey Bieber...
5 Fakta Hailey Bieber yang Mengaku Punya Dua Kista Ovarium
GAC Aion Meluncurkan...
GAC Aion Meluncurkan EARTH di Shanghai Auto Show 2025, Berteknologi AI Supercerdas
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
Prudential Dukung Keberlanjutan...
Prudential Dukung Keberlanjutan Lingkungan di Kepulauan Seribu
Diselimuti Jutaan Telur...
Diselimuti Jutaan Telur Raksasa, Gunung Berapi Bawah Laut Purba Ditemukan
Berita Terkini
BINUS University Luncurkan...
BINUS University Luncurkan Program Pendidikan Profesi Arsitek, Cek Keunggulannya
3 jam yang lalu
KIP Kuliah Daerah Resmi...
KIP Kuliah Daerah Resmi Diluncurkan di Maluku Utara
4 jam yang lalu
Setuju dengan Penjurusan...
Setuju dengan Penjurusan di SMA, Rektor Untar Dorong Kajian Mendalam
4 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Galungan...
5 Contoh Ucapan Galungan dan Kuningan 2025 untuk Teman Sekolah
5 jam yang lalu
Serba-serbi UTBK 2025...
Serba-serbi UTBK 2025 Hari Pertama di UPNVJ, Peserta Datang Subuh
5 jam yang lalu
50 Contoh Soal Pilihan...
50 Contoh Soal Pilihan Ganda OSN IPS SD 2025 Lengkap Beserta Kunci Jawaban
6 jam yang lalu
Infografis
Prabowo Bakal Ungsikan...
Prabowo Bakal Ungsikan 1.000 Warga Palestina ke Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved