5 Tanda Anak Cerdas Secara Emosional, Orang Tua Wajib Tahu

Jum'at, 19 November 2021 - 21:57 WIB
loading...
5 Tanda Anak Cerdas...
Tanda anak cerdas secara emosional perlu diketahui oleh para orang tua atau yang baru saja menjadi orang tua. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Tanda anak cerdas secara emosional perlu diketahui oleh para orang tua atau yang baru saja menjadi orang tua. Hal ini penting sekali agar diketahui perkembangan si anak dari dini hari sampai ia dewasa.

Banyak sekali penelitian yang menunjukan bahwa, keahlian yang sudah dipredisikan kuat akan mendapatkan berhasilan dalam hubungan, kesehatan dan kualitas hidup.



Menurut American Journal Of Publik Health mengatakan bahwa anak yang mempunyai kecerdasan dini, diprediksi akan lebih sukses di masa akan datang.

Penelitian yang dia lakukan selama 19 tahun, terbukti bahwa anak yang mempunyai IQ tinggi dapat berkerja sama dan mengikuti arahan orang lain.



Dikutip The Asian Parent berikut 5 ciri kecerdasan secara emosional anak:
Di sini orang tua bisa melihat bahwa ada beberapa perilaku yang menunjukan bahwa anak anda memiliki cerdas secara prilaku.

1. Kesadaran diri anak
Kesadaran diri itu sangatlah penting karena membantu kita memahami bagaimana ketika si anak menolong temannya dan apa efek yang dirasakan oleh temannya.

Ciri-ciri bahwa anak sadar diri terdahap sekelilingnya:
• Mereka tau apa yang jadi kelemahan mereka dan apa kekuatannya
• Tidak takut untuk mengucapkan sesuatu
• Dia tau cara yang dia lihat pada dirinya berbeda ketika dilihat oleh orang lain.

2. Pengaturan diri secara emosional anak
Pengaturan diri itu penting untuk membantu perilaku ke arah tujuan yang mana, terlepas dari ketidak pastian dan perasaan anak anda.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1911 seconds (0.1#10.140)