5 Game Mengasah Otak Terbaru dan Gratis

Senin, 22 November 2021 - 17:33 WIB
loading...
5 Game Mengasah Otak...
Game Sudoku. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Main Game , banyak sekali yang dipikirkan orang tua bahwa anak yang selalu main game tandanya anak itu pemalas atau bodoh dan hanya akan merusak mata anaknya saja.

Namun tahukah anda, dari berbagai macam game yang bisa anda dapatkan, salah satunya game yang mampu mengasah pikiran kalian juga ada loh.



Inilah 5 game yang bisa kamu mainkan dengan cara mengasah otak kalian:

1. Sudoku
Sudoku merupakan permainan teka-teki berdasarkan logika, walaupun nama Sudoku berasal dari jepang namun orang yang menciptakan permainan ini berasal dari Swiss.

Leonhard Euler seorang Matematikawan yang lahir pada 1983, ia merupakan orang yang menciptakan permainan Sudoku

Cara memainkan permainan ini, yaitu terdapat 9 blok yang mengandung angka 1-9 terdapat di dalam kotaknya. Setiap angka hanya muncul satu kali dalam tiap baris kotak.

Pada kotak vertical dan horizontal masing-masing ada 9 kotak dan kotak yang paling besar harus mengandung angka 1-9 tanpa pengulangan atau penghilangan.

2. Teka- teki silang
Permainan ini mungkin sudah tidak asing untuk kalian dengar, permainan jadul ini sangat bagus untuk mengasah otak anda.

Permainan ini disukai oleh banyak kalangan, dahulu ketika ingin main teka-teki hanya terdapat di koran atau kita membeli buku TTS. Namun tak perlu khawatir sekarang anda hanya perlu menginstalnya di smartphone anda.

3. Lola Bakery
Permainan yang di golongkan ke dalam game puzzle, game satu ini kebanyakan disukai oleh anak-anak maupun dewasa.

Jika kamu menyukai game yang mengasah otak bisa anda coba instal di smartphone anda.

Cara bermain game ini kamu harus mencocokan kue yang sama agar menjadi sebuah power up untuk menghancurkan semua tiles dan obstacle.

Kamu dapat mengunduh aplikasi game ini di RCTI+ sangat mudah untuk menginsatlnya dan tidak berbayar alias gratis.

4. Brain Out
Permainan yang saat ini terkenal dikarenakan kesulitannya, yang mampu mengasah otak anda lebih dalam lagi.

Walaupun banyak yang bilang permainan ini sulit namun pengunduhnya terus melonjak naik sepanjang tahun ini.

Permainan Brain Out ini dimainkan dengan sebuah pertanyaan atau bisa di sebut kuis, pemecahan pertanyaan tersebut sangat sulit untuk diselesaikan

Itu adalah sebuah ketertarikan orang lain terhadap game ini, dan banyak yang berlomba meyelesaikan lebih dahulu dalam kuis ini.

5. Brain Test: Tricky Puzzle
Permainan ini sangat sering kita jumpai di iklan-iklan yang berada di ponsel kamu bukan?

Permainan yang di mainkan berupa pencarian kata, permainan kata, teka-teki dan kuis, di mana anda akan menjawabnya sesuatu yang sangat cemerlang atau bisa disebut out of the box di luar nalar kamu.

Manarik bukan?, itulah sebabnya permainan ini sangat banyak disukai orang-orang di luar sana, permainan ini pun asik untuk dimainkan bersama kawan satu tongkrongan kamu loh.

Itulah lima permainan di atas yang mampu mengasah otak kalian, lebih asik lagi jika kamu bermainnya tidak sendirian.

(MG06–Endah Purnamasari)
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
25 Ucapan Hari Anak...
25 Ucapan Hari Anak Sedunia yang Menyentuh untuk Diberikan kepada Anak-anak Tercinta.
2 Anak Duta Sheila on...
2 Anak Duta Sheila on 7 Ternyata Alumni Sekolah Ini, dari TK sampai Lulus SMA
Bukan Hanya Hiburan,...
Bukan Hanya Hiburan, Game Digital Bisa Memengaruhi Cara Berkomunikasi Siswa
Anak Perlu Memiliki...
Anak Perlu Memiliki Penguasaan Literasi Digital Sejak Dini
Beasiswa untuk Anak...
Beasiswa untuk Anak Transmigran 2024 dari Kemendes PDTT, Ini Persyaratannya
6 Perguruan Tinggi yang...
6 Perguruan Tinggi yang Punya Jurusan Kuliah Game di Indonesia, Ini Kampus Terbaiknya
Marak Kasus Pidana Melibatkan...
Marak Kasus Pidana Melibatkan Anak, SKSG UI Gelar Penyuluhan dan Edukasi di Bogor
15 Provinsi dengan Jumlah...
15 Provinsi dengan Jumlah Guru Satuan PAUD Terbanyak, Ibu Kota Tercecer di Urutan 4
Riwayat Pendidikan Royhan...
Riwayat Pendidikan Royhan Akbar, Anak Bungsu Mahfud MD Lulusan Hukum
Rekomendasi
Asabri Jalankan Program...
Asabri Jalankan Program Satria Tingkatkan Kesejahteraan Pensiunan
Huawei Siap Pajang Aito...
Huawei Siap Pajang Aito M8 di Shanghai Motor Show 2025
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Bantah Selingkuh, Paula...
Bantah Selingkuh, Paula Verhoeven Siap Pertanggungjawabkan Ucapannya hingga ke Akhirat
GAC Honda P7 Meluncur...
GAC Honda P7 Meluncur di China, Logo Baru Diperkenalkan
Laga Gila 9 Gol! Manchester...
Laga Gila 9 Gol! Manchester United Singkirkan Lyon, Lolos Semifinal
Berita Terkini
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
7 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
12 jam yang lalu
Dosen MNC University...
Dosen MNC University Dorong BUMDES Perkuat Kolaborasi untuk Promosi Digital
14 jam yang lalu
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa...
Tingkatkan Jumlah Mahasiswa Penerima, Mendikti Dorong Pemda Inisiasi KIP Kuliah Daerah
17 jam yang lalu
Mendikti Saintek akan...
Mendikti Saintek akan Luncurkan Program Ini di Hardiknas 2025, Kampus Siap-siap!
17 jam yang lalu
MNC Sekuritas dan MNC...
MNC Sekuritas dan MNC University Resmikan Kerja Sama Edukasi, Sinergi Kembangkan Pasar Modal
20 jam yang lalu
Infografis
Pesona 9 Istri dan Putri...
Pesona 9 Istri dan Putri Para Pemimpin Timur Tengah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved