Kalian Perlu Tahu, Apa Itu Tes JLPT N1 dan Besaran Biayanya

Jum'at, 01 April 2022 - 09:39 WIB
loading...
A A A
Demikianlah beberapa contoh tata bahasa dalam level JLPT N1. Masih ada banyak lagi jenis pola tata bahasa level N1. Carilah referensi mengenai tata bahasa JLPT N1 sebanyak-banyaknya ya!

Sering Membaca Teks Bahasa Jepang

Salah satu cara yang sangat penting untuk bisa menjawab soal sesi pertama ini adalah dengan rutin membaca teks bahasa Jepang. Namun, teks yang perlu dibaca dengan rutin bukan lagi teks sederhana, melainkan teks yang biasa dibaca oleh orang Jepang. Cobalah untuk membaca berita/opini melalui koran atau dari media online, termasuk buku akademik.

Dengan membaca berbagai teks tersebut, tidak hanya bisa menambah pengetahuan mengenai kosakata dan huruf kanji, tetapi juga bisa meningkatkan pemahaman terhadap tata bahasa level mahir serta bisa membiasakan diri dengan teks bahasa Jepang. Intinya, banyak hal yang bisa dipelajari dari rutin membaca teks bahasa Jepang!

Baca Soal Sebelum Membaca Teks Saat Menjawab Soal Membaca

Sama seperti ketika menjawab level ujian lainnya, penting untuk mulai menjawab soal dengan membaca soal terlebih dahulu, baru kemudian masuk ke teks. Terutama dalam level N2 dan N1, meski terkesan memiliki durasi ujian yang lebih lama dibandingkan tingkat di bawahnya, sebenarnya durasi ujian sangatlah terbatas. Apalagi tingkat kesulitan JLPT N1 sangat tinggi, sehingga peserta ujian harus bisa mengatur waktu agar tidak menghabiskan terlalu banyak waktu menjawab soal bagian awal.

Menggunakan Buku Latihan Soal JLPT N1

Memiliki buku latihan soal merupakan salah satu cara terbaik untuk melatih diri agar semakin siap menghadapi ujian JLPT. Tentunya buku latihan soal mungkin diperlukan untuk setiap level ujian, tetapi tampaknya bisa dikatakan bahwa level ujian yang paling membutuhkan buku persiapan adalah ujian tingkat mahir, termasuk JLPT N1.

Hal itu karena referensi soal maupun materi mengenai ujian kemampuan bahasa Jepang level dasar hingga menengah bisa dipelajari dan didapatkan dengan mudah melalui internet. Meski ada beberapa, masih belum terlalu banyak media atau referensi yang menjelaskan secara detail mengenai ujian tingkat mahir terutama untuk level tertinggi ini. Oleh karena itu, disarankan untuk membeli buku kumpulan soal-soal JLPT N1 terutama untuk sesi pertama yaitu kosakata dan membaca!

Berlatih Mendengarkan Audio Bahasa Jepang
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
LPDP Buka Beasiswa S2...
LPDP Buka Beasiswa S2 Double Degree ke Jepang, Cocok untuk yang Suka IT
Baru, Beasiswa LPDP...
Baru, Beasiswa LPDP 2025 Ada Try Out untuk Tes Seleksi Bakat Skolastik, Cek Infonya!
Pendaftaran Beasiswa...
Pendaftaran Beasiswa BCA 2026 Dibuka, Kuliah Gratis, Uang Saku, Kesempatan Kerja
PIP 2025 Sudah Diumumkan...
PIP 2025 Sudah Diumumkan Cair, Tapi Kok Belum Masuk? Ini 5 Alasan Belum Diterima
Kumpulan Contoh Soal...
Kumpulan Contoh Soal Skolastik LPDP dan Jawabannya, Referensi Belajar Persiapan Tes
Gaji Lulusan SMK di...
Gaji Lulusan SMK di Jepang, Lebih Besar dari yang Kamu Bayangkan?
Beasiswa Semesta 2025...
Beasiswa Semesta 2025 Resmi Dibuka! Bisa Kuliah Gratis, Gaji Bulanan, Kontrak Kerja
15 Siswa MAN IC Serpong...
15 Siswa MAN IC Serpong Diterima di Universitas Ternama Dunia, Berikut Daftar Namanya
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Rekomendasi
Polisi dan TNI Gerebek...
Polisi dan TNI Gerebek Judi Sabung Ayam di Gowa yang Diduga Dibekingi Oknum Tentara
9 Mayjen TNI Tinggalkan...
9 Mayjen TNI Tinggalkan Militer usai Mutasi TNI Januari-Maret 2025, Ini Daftar Namanya
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
Bangsa di Balik Jeruji...
Bangsa di Balik Jeruji Besi: Mengapa Israel Penjarakan 10.000 Warga Palestina?
Pemimpin Houthi: Israel...
Pemimpin Houthi: Israel Didukung AS Peras Palestina Bebaskan Tawanan tanpa Kompensasi
Strategi Investasi Penting...
Strategi Investasi Penting Hadapi Ketidakpastian Ekonomi Global
Berita Terkini
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
21 menit yang lalu
Tes Online Rekrutmen...
Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2025 Dimulai Hari Ini, Simak 5 Hal Penting Berikut
31 menit yang lalu
PB PGRI Desak Tunjangan...
PB PGRI Desak Tunjangan Profesi Guru Dipertahankan di RUU Sisdiknas
9 jam yang lalu
Nilai Ambang Batas Terbaru...
Nilai Ambang Batas Terbaru Rekrutmen Bersama BUMN 2025, Cek Standar Kelulusannya
9 jam yang lalu
Kemendikti Bangun Sistem...
Kemendikti Bangun Sistem Mentorship Antarkampus, Dorong Kolaborasi Riset dan Inovasi
10 jam yang lalu
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
13 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved