Ini Cara Menurunkan Kolesterol dari Pakar Nutrisi dan Pangan Unika Soegijapranata

Minggu, 10 Juli 2022 - 07:39 WIB
loading...
Ini Cara Menurunkan...
Sejumlah makanan penurun kolesterol. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Biasanya, saat Hari Raya Idul Adha banyak umat muslim yang mengonsumsi daging sapi maupun daging kambing. Namun perlu diingat agar mengonsumsi daging sapi agar tidak berlebihan. Sebab, jika terlalu banyak maka kadar kolesterol menjadi naik.

Ini karena daging mengandung banyak lemak yang bisa meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh. Jika kolesterol naik maka dapat memicu beragam penyakit.

Baca juga: Pakar UM Surabaya Sebut Kebanyakan Konsumsi Daging Kurban Picu 9 Penyakit Ini

Terkait kolesterol, Dosen Nutrisi dan Pangan Fungsional Program Studi Teknologi Pangan, Unika Soegijapranata Semarang, Meiliana, S.Gz., MS., memberikan penjelasan.

Untuk bisa menjaga pola makan yang sehat dan seimbang, diperlukan kesadaran dan kemampuan mendeteksi rasa lapar dan kenyang.

"Akan tetapi, sadar saja tidak cukup. Beranilah untuk berkata tidak. Ini bukanlah hal yang mudah," ujar Meiliana dikutip dari laman Unika Soegijapranata, Minggu (10/7/2022).

Baca juga: Pakar Kesehatan UM Surabaya Ungkap 5 Bahaya Sering Minum Kopi

Selain porsi, jenis makanan yang dicicipi juga berperan penting terhadap jumlah kalori yang masuk ke tubuh kita.

Menurut Meiliana, menghindari minuman manis, dessert, dan highly processed food yang mengandung banyak gula sederhana, sodium, dan lemak adalah cara jitu yang bisa dicoba.

Dia juga menyarankan untuk memilih minuman seperti air putih atau teh tawar daripada teh manis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
STF Driyarkara Refleksikan...
STF Driyarkara Refleksikan Pemikiran Visioner Prof Sastrapratedja di Hari Lahirnya
Sosok Theresia Aurellia...
Sosok Theresia Aurellia Putri, Mahasiswa SCU Semarang Juara Kompetisi Panjat Tebing ASEAN
7 PTS Akreditasi Unggul...
7 PTS Akreditasi Unggul di Jawa Tengah, Tiga Kampus dari Muhammadiyah
Unika Soegijapranata...
Unika Soegijapranata Semarang Cetak 3 Guru Besar, Teranyar Psikologi
Cerita Vella, Juara...
Cerita Vella, Juara Paduan Suara di Latvia dan Italia Jadi Wisudawan Terbaik Unika Soegijapranata
Doktor UI Teliti Daun...
Doktor UI Teliti Daun Gambir sebagai Obat Herbal Penurun Kolesterol
Baznas RI Targetkan...
Baznas RI Targetkan 7.000 Hewan Kurban pada Iduladha 2025
Kapan Iduladha 2025?...
Kapan Iduladha 2025? Cek Jadwalnya di Sini!
Potret Aktivitas Jual...
Potret Aktivitas Jual Beli Sapi di Pasar Hewan Ambarawa Jelang Idul Adha
Rekomendasi
Longsor Terjang Samarinda,...
Longsor Terjang Samarinda, 2 Orang Tewas dan 2 Masih Pencarian
Maestro Herbal Indonesia...
Maestro Herbal Indonesia Rayakan Satu Tahun Sanga Sanga
Polres Pelabuhan Tanjung...
Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bantu Warga Ternate yang Kehilangan Dokumen Pulang Kampung
India Tuding Pakistan...
India Tuding Pakistan Alami Kebuntuan Militer, Berikut 5 Alasannya
10 Aktor Terkaya di...
10 Aktor Terkaya di Dunia, Arnold Schwarzenegger Duduki Puncak
AS-China Sepakat Turunkan...
AS-China Sepakat Turunkan Tarif Impor, Ini 5 Poin Pentingnya
Berita Terkini
Tingkatkan Akses Pendidikan...
Tingkatkan Akses Pendidikan Tinggi, UI Kembangkan Pendidikan Berbasis Siber
Mengenal 3 Jalur Mandiri...
Mengenal 3 Jalur Mandiri Universitas Jember 2025 dan Jadwal Pendaftarannya
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
Kapan Pendaftaran Beasiswa...
Kapan Pendaftaran Beasiswa LPDP Tahap 2 2025 Dibuka? Ini Perkiraan Jadwalnya
Perbedaan 3 Nama Panggilan...
Perbedaan 3 Nama Panggilan Pelajar Sekolah Kedinasan, Taruna, Praja, dan Mahasiswa
2 Sekolah Kedinasan...
2 Sekolah Kedinasan Ini Siap Buka Pendaftaran Calon PNS 2025
Infografis
AS Bisa Tarik Pasukannya...
AS Bisa Tarik Pasukannya dari Eropa Tengah dan Timur
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved