UNPAR Kembali Buka Jalur Seleksi Khusus Tanpa Tes bagi Calon Maba 2022, Berikut Jadwalnya

Rabu, 03 Agustus 2022 - 14:18 WIB
loading...
A A A
● 25 Agustus 2022 - 30 Agustus 2022 : Daftar Ulang.

● 7 September 2022 - 9 September 2022 : Inisiasi dan Adaptasi Mahasiswa Baru secara offline.

● 12 September 2022 : Awal perkuliahan Semester Ganjil Tahun Akademik 2021/2022.

8 Program Baru UNPAR

Menjawab tantangan zaman sekaligus memanfaatkan peluang di tengah ketatnya persaingan di era kini, UNPAR pun menawarkan 8 program peminatan teranyar dengan skill set mumpuni sebagai jawaban kebutuhan terkini.

Adapun program peminatan tersebut yaitu Data Science, Mekatronika, Bisnis Digital, Fisika Medis, Integrated Arts, Aktuaria, Chemical Business Development, serta Manajemen Bisnis Keluarga dan Kewirausahaan.

Di tengah persaingan dunia kerja yang tak hanya mengandalkan gelar sarjana, delapan program peminatan terbaru UNPAR sudah sewajarnya menjadi pilihan untuk menjawab kepentingan zaman. Generasi muda perlu memilih bidang yang berhubungan dengan kebutuhan terkini.

Informasi selengkapnya bisa dilihat di laman pmb.unpar.ac.id atau melalui media lainnya yakni email admisi@unpar.ac.id, telepon (022)2042004, dan juga Whatsapp +62 815 7010 000 (Chat Only).***
(atk)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Unpar Buka Jalur USM...
Unpar Buka Jalur USM 1 Bagi Calon Mahasiswa Baru 2024
Mahasiswa UNPAR Kenalkan...
Mahasiswa UNPAR Kenalkan Seni Tradisional Indonesia di Festival Internasional Yunani
Rincian Biaya Kuliah...
Rincian Biaya Kuliah Universitas Katolik Parahyangan Bandung untuk Semua Jurusan
Unpar Bandung Buka Jalur...
Unpar Bandung Buka Jalur Khusus Calon Maba Pakai Nilai UTBK 2023, Simak Syaratnya
Wujud Kepedulian Lingkungan,...
Wujud Kepedulian Lingkungan, 6 Kampus Bersinergi Ciptakan Kurikulum EcoGreen
Prodi Sarjana Teknik...
Prodi Sarjana Teknik Kimia Unpar Raih Akreditasi Internasional IABEE
6 Program Beasiswa Kuliah...
6 Program Beasiswa Kuliah di Unpar Bagi Calon Mahasiswa Baru 2023
MNC University Studi...
MNC University Studi Banding ke Universitas Katolik Parahyangan, Ini Tujuannya
Unpar Buka Jalur USM...
Unpar Buka Jalur USM 2 bagi Calon Mahasiswa Baru 2023
Rekomendasi
Raja Charles III Pakai...
Raja Charles III Pakai Ganja untuk Obati Kanker
Garda Satu Gelar Silaturahmi...
Garda Satu Gelar Silaturahmi Konsolidasi di Pamekasan
TBS Energi Tuntaskan...
TBS Energi Tuntaskan Divestasi PLTU Batu Bara di Minahasa Utara
Kebutuhan BBM dan LPG...
Kebutuhan BBM dan LPG Tinggi, Satgas Ramadan dan Idulfitri Pertamina Memudahkan
10 Tokoh Diusulkan Jadi...
10 Tokoh Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Ada Soeharto hingga Gus Dur
Respons Hukuman Mati...
Respons Hukuman Mati Koruptor, Pakar Hukum Henry: Harus Dibarengi Perbaikan Sistem
Berita Terkini
PJJ Magister PAI UIN...
PJJ Magister PAI UIN SSC 2025 Dibuka, Berikut Jadwal dan Syarat Pendaftaran
1 jam yang lalu
Transformasi Digital,...
Transformasi Digital, Kemendikdasmen Integrasikan 986 Aplikasi dalam Rumah Pendidikan
1 jam yang lalu
ITS Terima 1.547 Mahasiswa...
ITS Terima 1.547 Mahasiswa di SNBP 2025, Kamu Termasuk?
1 jam yang lalu
Tinggi Peminat, Jurusan...
Tinggi Peminat, Jurusan Ilmu Komunikasi UNJ Jadi Prodi Terketat di SNBP 2025
2 jam yang lalu
Jawa Timur Raih Tahta...
Jawa Timur Raih Tahta Tertinggi Provinsi dengan Peserta Lulus Terbanyak di SNBP 2025
3 jam yang lalu
Pengumuman SNBP 2025,...
Pengumuman SNBP 2025, Ini 10 Jurusan dengan Tingkat Keketatan Tertinggi
4 jam yang lalu
Infografis
Bagi Calon Pemudik,...
Bagi Calon Pemudik, Simak Sejumlah Aturan Mudik Lebaran 2022!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved