Daftar Nama dan Penempatan Guru PPPK yang Lulus Beredar, Ini Kata Kemendikbudristek

Minggu, 07 Agustus 2022 - 17:21 WIB
loading...
A A A
1. 193 ribu guru yang telah telah memenuhi Nilai Ambang Batas pada seleksi PPPK Guru tahun 2021 ditempatkan di satuan pendidikan berdasarkan kebutuhan dan kuota yang tersedia di Daerah, tanpa mengikuti ujian kembali.

2. Individu ditempatkan di tempat tugas masing-masing sepanjang kebutuhan tersedia. Apabila tidak terdapat kebutuhan di tempat tugasnya, maka akan di tempatkan pada satuan pendidikan yang membutuhkan.

3. Prioritas penempatan dilakukan berdasarkan urutan kategori pelamar:

4. Pada masing - masing kategori dilakukan urutan berdasarkan nilai yang diperoleh pada hasil seleksi Tahun 2021 (sesuai PermenPAN-RB 28/2021):

THK-II - Honorer Negeri - Lulusan PPG - Honorer Swasta

Nah, kini di medsos heboh beredarnya nama-nama guru yang lulus passing grade tahun 2021 dan lokasi penempatannya.

"Saya tadi cek penempatan utuk yang passing grade. Apakah file yang beredar itu fakta atau hoaks ya soalnya saya ditempatkan jauh dan beda instansi," tulis salah satu nitizen di grup FB Kemdikbud info.

"Ada yang hebih di YouTube katanya ada bocoran penempatan yang lulus PG tapi sepertinya hoaks. Dan saya yakin itu hoaks," tulis nitizen lain di grup yang sama.

"Apa benar penempatan formasi tahap 3 sudah muncul," tanya nitizen lainnya.

Belum ada info resmi terkait beredarnya nama-nama guru yang lulus passing grade tahun 2021 dan lokasi penempatannya tersebut.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.5062 seconds (0.1#10.140)