Bedah Buku: Strategi Soekarno Jadikan Olahraga sebagai Alat Diplomasi Masih Relevan

Sabtu, 24 September 2022 - 20:24 WIB
loading...
Bedah Buku: Strategi...
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto hadiri Bedah Buku Olahraga, Politik, dan Perlawanan Soekarno di Sabang, Aceh. Foto/Dok/PDIP
A A A
JAKARTA - Jelang Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 di Aceh dan Sumatera Utara, bedah buku mengenai sisi politik dari ajang olahraga dibahas di Sabang, Provinsi Aceh. Pemikiran dan jejak Bung Karno yang menjadikan olahraga sebagai alat diplomasi, masih relevan dan aktual untuk dilaksanakan pada masa kini.

Hal itu mengemuka dalam acara bedah buku berjudul “Olahraga, Politik, dan Perlawanan Soekarno” karya Dr.Abrar dan Dr. Syamsulrizal, di Sabang, Provinsi Aceh, Sabtu (24/9/2022). Hadir kedua penulis dan Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Dr.Hasto Kristiyanto.



Di dalam buku itu, dibahas bagaimana ajang olahraga memiliki dimensi politik. Termasuk apa yang dilakukan Soekarno pada tahun 1960-an melawan kolonialisme dan inperialisme Barat. Juga dibahas berbagai contoh aspek politik olahraga yang terjadi di berbagai negara lain di dunia.

Dr. Abrar, salah seorang penulis buku itu menjelaskan alasan dirinya membuat karya itu. Menurutnya, Bung Karno adalah bapak bangsa dan founding father.

“Dan yang kedua, pemikiran Bung Karno bahwa olahraga menjadi salah satu alat diplomasi, dan itu masih relevan hingga saat ini. Misalnya Bung Karno membangun aliansi politik lewat olahraga. Dan ternyata itu langkah betul,” kata Abrar.



“Contohnya saat ini Australia sedang membangun aliansi politik dengan negara tetangganya menggunakan olahraga. Dia rangkul New Zealand, Fiji, Vanuatu. Sekarang Fiji banyak membangun fasilitas olahraga. Dan mungkin ini jadi alasan Vanuatu dan Fiji banyak mengganggu kita di forum PBB,” tambahnya.

Selain itu, Abrar menilah bahwa ide-ide Bung Karno banyak dibahas dan diingat oleh warga negeri lain. Ironisnya, di negeri sendiri tak dihargai. “Bung Karno di luar negeri selalu diangkat. Tapi kenapa kita sendiri tak angkat? Makanya itu menjadi salah satu motivasi saya menuliskan buku ini,” imbuh Abrar.

Dr. Syamsurizal, penulis lainnya, juga mengatakan hal senada. “Peran dan kontribusi Bung Karno dalam olahraga, terutama dalam kaitan dengan politik, bisa hilang kalau tak ditelusuri dan dibukukan. Ini yang kami lakukan,” kata Syamsulrizal.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
5 Link Resmi Video Senam...
5 Link Resmi Video Senam Anak Indonesia Hebat, Gerakan Energik dan Ceria
Profil Hasto Kristiyanto...
Profil Hasto Kristiyanto yang Dikabarkan Jadi Tersangka KPK, Punya Dua Gelar Doktor
5 PTN dengan Jurusan...
5 PTN dengan Jurusan Olahraga Terbaik di Indonesia, Nomor 2 Kampusnya Marselino Ferdinan
Setelah Bahlil, Hasto...
Setelah Bahlil, Hasto Kristiyanto Juga Raih Gelar Doktor UI dengan Predikat Cum Laude
E-Sport Tak Sekadar...
E-Sport Tak Sekadar Bermain Game Tetapi Resmi Diakui Jadi Cabang Olahraga Prestasi
Riwayat Pendidikan Tia...
Riwayat Pendidikan Tia Rahmania, Dipecat PDIP Batal Jadi Anggota DPR
Tia Rahmania yang Dipecat...
Tia Rahmania yang Dipecat PDIP adalah Dosen Psikologi, Ini Jejak Pendidikannya
Universitas Pancasila...
Universitas Pancasila Wujudkan Pengabdian Masyarakat dengan Wadahi Bakat Olahraga Warga
Unimed Siap Dukung Eksibisi...
Unimed Siap Dukung Eksibisi Olahraga Pickleball di PON XXI Aceh-Sumut 2024
Rekomendasi
8 Merek Ban Paling Berharga...
8 Merek Ban Paling Berharga pada Tahun 2024
Turun 15 Persen, Saham...
Turun 15 Persen, Saham Tesla Menukik Tajam
Ikan Berkepala Gumpalan...
Ikan Berkepala Gumpalan Ditemukan di Antara 27 Spesies Baru di Peru
Harga Emas Antam Kembali...
Harga Emas Antam Kembali Bangkit, Naik Rp12.000 per Gram Hari Ini
BRICS: Tidak Ada yang...
BRICS: Tidak Ada yang Akan Percaya Dolar AS Lagi!
Menkomdigi Sebut Status...
Menkomdigi Sebut Status Seskab Berlandaskan Kewenangan Konstitusional
Berita Terkini
10 Contoh Pantun Pembuka...
10 Contoh Pantun Pembuka untuk Buka Puasa Bersama, Check It Out
3 jam yang lalu
Dukung Akademisi, Educativa...
Dukung Akademisi, Educativa Indonesia Hadirkan Solusi Riset hingga Publikasi Ilmiah
4 jam yang lalu
Lowongan Kerja Sucofindo...
Lowongan Kerja Sucofindo di Rekrutmen Bersama BUMN 2025, IPK 2.5 Bisa Daftar
4 jam yang lalu
Ini Dua Model Pembangunan...
Ini Dua Model Pembangunan Sekolah Rakyat
11 jam yang lalu
UI Soal Desakan Pembatalan...
UI Soal Desakan Pembatalan Gelar Doktor Bahlil: Tidak Relevan
15 jam yang lalu
UI: Bahlil Belum Lulus,...
UI: Bahlil Belum Lulus, Tuntutan Pembatalan Disertasi Tidak Tepat
16 jam yang lalu
Infografis
Jadikan 7 September...
Jadikan 7 September Sebagai Hari Perlindungan Pembela HAM Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved