10 Pertanyaan Interview User yang Perlu Diketahui Pencari Kerja

Senin, 21 November 2022 - 13:58 WIB
loading...
10 Pertanyaan Interview...
Wawancara kerja. Foto/Ist
A A A
JAKARTA - Interview user umumnya menjadi penentu apakah kamu akan diterima bekerja di perusahaan tersebut atau tidak. Proses ini diketahui saat kamu bisa menjawab beberapa pertanyaan interview yang diberikan.

Berbeda dengan pertanyaan interview HRD, biasanya user akan memberikan pertanyaan yang lebih teknikal tentang pengalamanmu bekerja selama ini.



Dilansir dari thebalancecareers.com, berikut beberapa contoh pertanyaan interview user yang kerap kali ditanyakan.

1. Ceritakan tentang diri kamu!

Walaupun sudah ditanyakan pada wawancara sebelumnya, kemungkinan besar kamu juga akan diminta untuk menceritakan dirimu saat proses interview user. Terutama jika interview dilakukan dengan CEO atau direksi eksekutif lainnya.

Saat inilah waktu yang tepat buat kamu untuk memberikan kesan yang baik dengan menjawab pertanyaan secara jelas. Tidak hanya menunjukkan latar belakangmu tetapi juga kemampuan berkomunikasi yang baik.



Saat wawancara, kalian bisa menjawab dalam waktu 60 detik untuk pertanyaan ini dan lebih fokus kepada karier terbarumu, seperti pencapaian yang diraih. Setelah itu, dapat kamu akhiri dengan alasan kenapa kamu melamar pekerjaan di posisi dan perusahaan tersebut.

2. Apa yang memotivasi kamu dalam bekerja?
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
LPDP Buka Lowongan Kerja...
LPDP Buka Lowongan Kerja untuk Berbagai Jurusan, Fresh Graduate, Ayo Daftar!
Gaji Besar Status Keren,...
Gaji Besar Status Keren, 5 BUMN Ini Buka Lowongan Kerja hingga 31 Juli 2024
Info Loker di Anak Usaha...
Info Loker di Anak Usaha Pertamina S1 Semua Jurusan hingga 7 Mei 2024, Ini Syaratnya
22 Istilah Dunia Kerja...
22 Istilah Dunia Kerja dalam Bahasa Inggris dan Artinya, Fresh Graduate Perlu Tahu!
6 Cara Agar Menonjol...
6 Cara Agar Menonjol dalam Wawancara Kerja Rekrutmen Massal, Ini Rahasianya
Lowongan Kerja BPS untuk...
Lowongan Kerja BPS untuk Lulusan SMA, SMK dan S1 Deadline 12 November 2023, Ini Syaratnya
9 Tanda Jika Kamu Pasti...
9 Tanda Jika Kamu Pasti Lolos dan Diterima Kerja Setelah Tahap Interview, Ini Sinyalnya
6 Tips Menjawab Interview...
6 Tips Menjawab Interview Kerja tentang Kelebihan dan Kekurangan, Jurus Anti Gagal Bagi Fresh Graduate
8 Jurusan Teknik yang...
8 Jurusan Teknik yang Diklaim Mudah Lolos Interview Kerja di Pertamina
Rekomendasi
Pramono Ingin Benahi...
Pramono Ingin Benahi Fasilitas Olahraga dan Gabungkan 3 Taman di Jaksel
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron 'Kau Ditakdirkan Untukku' Eps 7-8: Penyesalan Devan Atas Sikapnya pada Alya
3 Pelabuhan Afrika yang...
3 Pelabuhan Afrika yang Dibangun China, Jejak Kuat Tiongkok di Jalur Perdagangan Global
Pramono Akan Pindahkan...
Pramono Akan Pindahkan Patung MH Thamrin ke Jalan Thamrin
Prihatin Masalah Kesehatan...
Prihatin Masalah Kesehatan Ibu Hamil, FK Unair Adakan Bakti Sosial di Tambaksari
Jadwal Misa Malam Paskah...
Jadwal Misa Malam Paskah di Gereja Katedral Jakarta Hari Ini
Berita Terkini
Ini Jalur Masuk UGM...
Ini Jalur Masuk UGM untuk Calon Mahasiswa Tidak Mampu, Cek Jadwal Pendaftarannya
33 menit yang lalu
Ini Alasan PB PGRI Dukung...
Ini Alasan PB PGRI Dukung Kembalinya Jurusan IPA, IPS, dan Bahasa di SMA
1 jam yang lalu
12 Sekolah Ini Terpilih...
12 Sekolah Ini Terpilih Jadi SMA Unggulan Garuda Transformatif, Cek Daftar Lengkapnya
5 jam yang lalu
MNC University dan Asosiasi...
MNC University dan Asosiasi Profesi Fotografi Indonesia Jalin Kerja Sama Perkuat Industri Kreatif
5 jam yang lalu
4 Materi Seleksi Kompetensi...
4 Materi Seleksi Kompetensi PPPK Kemenkumham 2024, Cek Jadwal Lengkapnya di Sini!
6 jam yang lalu
Mana Penulisan yang...
Mana Penulisan yang Benar Menurut KBBI, Pondasi atau Fondasi?
9 jam yang lalu
Infografis
1.000 Prajurit Israel...
1.000 Prajurit Israel yang Meminta Perang Gaza Diakhiri
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved