Mau Jadi CPNS di BIN? Ini Syarat Sekolah Kedinasan 2023 di STIN

Jum'at, 31 Maret 2023 - 11:05 WIB
5. Fotocopy Ijazah SMA/SMK/MA untuk lulusan tahun 2021 dan tahun 2022 sebanyak 2 lembar.

6. Fotocopy rapor SMA/SMK/MA untuk lulusan tahun 2023, semester 1 s/d semester 5 sebanyak 2 rangkap.

7. Surat Keterangan Lulus dari sekolah ditandatangani oleh Kepala Sekolah/Pejabat yang berwenang (asli) untuk SMA/SMK/MA tahun 2023.

8. Fotocopy Akte Kelahiran/Surat Keterangan Lahir sebanyak 2 lembar.

9. Fotocopy Kartu Keluarga (KK) sebanyak 2 lembar.

10. Foto ukuran postcard dan Pas Foto dengan ketentuan:

a.Foto berwarna ukuran postcard, seluruh badan, terbaru, mengenakan pakaian atas berwarna putih serta bawah berwarna hitam. Dibuat tampak depan, tampak samping kiri kanan, dan tampak belakang (masing-masing 2 lembar).

b. Pas Foto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 4 lembar.

c. Latar belakang foto laki-laki berwarna merah dan perempuan

berwarna biru.
Dapatkan berita terbaru, follow WhatsApp Channel SINDOnews sekarang juga!
Halaman :
tulis komentar anda
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More