5 Jurusan Kuliah Teknik Sepi Peminat Tapi Banyak Dibutuhkan, Berani Daftar?

Rabu, 10 Juli 2024 - 13:50 WIB
Lingkup kerja dari lulusan ini sangatlah luas, karena hampir seluruh aspek kehidupan masyarakat membutuhkan sistem perpipaan.

Seperti rumah tinggal, gedung perkantoran, industri kimia, industri perkapalan hingga perminyakan dan pertambangan. Kampus dengan prodi Teknik Perpipaan dengan akreditasi A dari BAN-PT ada di Politeknik Perkapalan Negeri Surabaya.

3. Teknik Perkapalan



Jurusan sepi peminat namun dengan prospek kerja tinggi adalah Teknik Perkapalan. Perusahaan perkapalan serta tambang minyak dan gas di tengah laut sangat membutuhkan lulusan dari jurusan ini. Mahasiswa Jurusan Teknik Perkapalan akan belajar tentang seluk beluk tentang perencanaan dan pembangunan kapal.

Mulai dari bentuk kapal, struktur, produksi, perbaikan hingga bisnis pengoperasian armada kapal. Kampus dengan prodi Teknik Perkapalan dengan akreditasi A dari BAN-PT ada di ITS, UI, Undip dan Universitas Hasanuddin.



4. Teknik Metalurgi



Terdengar asing memang karena Teknik Metalurgi memang kalah populer dari jurusan teknik yang lain. Di jurusan ini mahasiswa akan belajar bagaimana merancang logam, mempelajari sifat logam dan memecahkan masalah dalam bidang manufaktur.

Lulusan Teknik Metarlurgi nantinya akan sering bekerjasama dengan lulusan pertambambangan. Terutama saat proses ekstraksi bijih logam pasca ditambang.

Kampus dengan prodi Teknik Metalurgi dengan akreditasi A dari BAN-PT ada di UI, ITB dan Universitas Sultan Ageng Tirtayasa Banten.

5. Teknik Kelautan

Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More