Ini Cara MIN 1 Kota Malang Kenalkan Khasanah Budaya Indonesia kepada para Siswa

Jum'at, 30 September 2022 - 00:56 WIB
MIN 1 Kota Malang, lanjutnya, juga menggelar pekan kewirausahaan. Para siswa diberi kesempatan untuk membuat masakan dengan menu makanan tradisional sesuai kemampuan dan perkembangan mereka.

Caranya, madrasah membagi siswa dalam beberapa kelompok, lalu mereka diberi modal berupa bahan makanan tradisional untuk diolah menjadi makanan.

“Bahkan, ada juga yang setelah dimasak, lalu dijual hasilnya. Bahan yang digunakan mulai dari Ketela, Jagung, serta umbi-umbian lainnya,” sebutnya.

“Anak harus bangga menjadi bagian warga negara Indonesia. Citra yang digelar setiap Kamis juga ingin memupuk jiwa patriotisme siswa,” tandasnya.
(mpw)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More