Apa Itu Paper, Makalah, Essay, Jurnal, dan Artikel? Kenali Perbedaannya

Jum'at, 28 Juli 2023 - 13:47 WIB
loading...
A A A
Baca juga: 8 Cara Membuat Artikel Tugas Kuliah Agar Nilai Bagus, Awas Jangan Plagiat

3. Sistematika

Paper

Secara sederhana, paper pada dasarnya memiliki 7 bagian pokok. Ada judul, abstrak, pendahuluan, metodologi, pembahasan, penutup, serta diakhiri dengan daftar pustaka. Untuk ketentuan penulisannya biasanya disesuaikan dengan permintaan.

Makalah

Sedangkan untuk sistematika penulisan makalah juga ada 7 bagian pokok. Dimulai dari cover judul, abstrak, daftar isi, pendahuluan, pembahasan, penutup, dan daftar pustaka. Halaman cover berisi judul serta atribusi penulis.

Essay

Berbeda dengan 2 karya tulis sebelumnya, essay hanya memiliki 3 bagian utama saja. Selain judul, hanya ada pendahuluan, isi, serta penutup. Itulah mengapa essay lebih mudah ditulis.

Jurnal

Untuk jurnal, ada 8 bagian pokok yang membangun penulisannya. Dimulai dari judul, abstrak, pendahuluan, metode, hasil, pembahasan, kesimpulan, serta daftar pustaka. Jurnal biasanya memiliki status yang lebih tinggi.

Artikel

Terakhir, sistematika penulisan artikel sebenarnya cukup sederhana. Dimulai dari judul, identitas penulis, abstrak (Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris), keyword, pendahuluan, metode, hasil, serta diakhiri dengan pembahasan.

4. Dasar Penulisan

Paper
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
12.000 Guru Bisa Dapat...
12.000 Guru Bisa Dapat Bantuan Kuliah Rp3,5 Juta, Bagaimana Cara Daftarnya?
Universitas Sanata Dharma...
Universitas Sanata Dharma Kukuhkan 3 Guru Besar Baru
Pendaftaran Kuliah ke...
Pendaftaran Kuliah ke Universitas Al Azhar Mesir 2025 Dibuka Hari Ini, Cek Juknisnya
Profil Mohsen Mahdawi,...
Profil Mohsen Mahdawi, Mahasiswa Pro Palestina yang Ditahan Otoritas Imigrasi AS
MNC University Jalani...
MNC University Jalani Proses Asesmen Lapangan oleh Asesor BAN-PT
250 Mahasiswa UIN Suska...
250 Mahasiswa UIN Suska Riau Diajari Melek Sektor Keuangan
Mahasiswa Diajak Bersama-sama...
Mahasiswa Diajak Bersama-sama Kawal Implementasi UU TNI Terbaru
Wujudkan Tridarma Perguruan...
Wujudkan Tridarma Perguruan Tinggi Kampus UTA 45 Jakarta Bagikan Beras Murah
Dosen dan Mahasiswa...
Dosen dan Mahasiswa Minta Revisi UU Penyiaran Segera Dilakukan
Rekomendasi
Rony Tua Pohan Diyakini...
Rony Tua Pohan Diyakini Punya Semangat Satukan Pomparan Ni Boltok Horbo Simanjuntak
Pelantikan Pengurus...
Pelantikan Pengurus Jawa Barat Jadi Langkah Strategis Persatuan Pomparan Boltok Horbo Parsuratan Simanjuntak
Khofifah Berani Hapus...
Khofifah Berani Hapus Batas Usia Rekrutmen, INDEF: Langkah Brilian Kuatkan Ekonomi Jatim
China Juara Piala Sudirman...
China Juara Piala Sudirman 2025 usai Kalahkan Korea Selatan 3-1
SIG Catatkan Pertumbuhan...
SIG Catatkan Pertumbuhan Penjualan Regional 13,8% di Kuartal I-2025
Gambar AI Donald Trump...
Gambar AI Donald Trump Jadi Paus Picu Reaksi Keras
Berita Terkini
5 Istilah Seputar Haji...
5 Istilah Seputar Haji dan Penulisannya Menurut KBBI
Targetkan 50.000 Peserta,...
Targetkan 50.000 Peserta, Pemerintah Siapkan Program Magang Nasional
Jalur Mandiri IPB untuk...
Jalur Mandiri IPB untuk Pramuka dan Hafizh Quran 2025 Dibuka Besok, Ini Persyaratannya
12.000 Guru Bisa Dapat...
12.000 Guru Bisa Dapat Bantuan Kuliah Rp3,5 Juta, Bagaimana Cara Daftarnya?
Majelis Masyayikh-Kemenag...
Majelis Masyayikh-Kemenag Rancang Standar Mutu Pendidikan Pesantren Jenjang Pascasarjana
Melawan Banjir dengan...
Melawan Banjir dengan Buku Digital, Jejak Perubahan dari SDN Tambakrejo 1 Semarang
Infografis
Manfaat Susu untuk Sendi...
Manfaat Susu untuk Sendi dan Tulang yang Sering Diabaikan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved