Ingin Kuliah ke Luar Negeri? Cek Dulu 5 Website untuk Latihan Tes TOEFL Gratis Ini

Minggu, 10 September 2023 - 16:01 WIB
loading...
A A A
Fitur feedback pada TestGlider memungkinkan kalian untuk mendapatkan informasi tentang jawaban mana saja yang salah. Feedback yang diberikan pun cukup detail dan memungkinkan kalian untuk mengidentifikasi dan memperbaiki kelemahan kalian dalam mempelajari bahasa Inggris.

3. Mobile-friendly

Website latihan TOEFL ini dapat diakses melalui smartphone, sehingga pengguna dapat berlatih kapan saja dan di mana saja.

4. Full-length TOEFL practice test

TestGlider menyediakan simulasi tes TOEFL secara lengkap yang meliputi listening, reading, speaking, dan writing. Kalian dapat mengakses tes latihan ini secara daring dengan skor yang dihasilkan langsung dihitung dan dianalisis secara otomatis oleh sistem.

5. Video Lessons

estGlider juga menyediakan video lessons yang dapat membantu pengguna dalam memahami konsep dan strategi tes TOEFL

2. 4Tests TOEFL Practice


Test TOEFL Practice merupakan layanan daring yang menyediakan latihan TOEFL secara gratis. Layanan ini menyediakan berbagai macam soal latihan TOEFL pada keempat bagian tesnya.

Beberapa kelebihan dari layanan ini antara lain:

1. Gratis

Layanan 4Tests TOEFL Practice tidak memerlukan biaya langganan dan bisa diakses secara gratis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kemenag Segera Buka...
Kemenag Segera Buka Pendaftaran Beasiswa Indonesia Bangkit 2025, Cek Infonya
Perkuat Pendidikan Bahasa...
Perkuat Pendidikan Bahasa Inggris lewat Kompetisi Nasional Spelling Bee ke-17
Beasiswa Taiwan 2025...
Beasiswa Taiwan 2025 untuk S1-S3 akan Dibuka 1 Februari, Cek Infonya
MK Tolak Gugatan, TOEFL...
MK Tolak Gugatan, TOEFL Tetap Jadi Syarat CPNS: Apa yang Perlu Dipersiapkan?
Pengertian, Contoh,...
Pengertian, Contoh, dan Struktur Hortatory Exposition Text
6 Beasiswa Luar Negeri...
6 Beasiswa Luar Negeri untuk Sandwich Generation, Tunjangan Besar Bisa Kerja Part Time
Pementasan Drama Semarakkan...
Pementasan Drama Semarakkan Capaian Akreditasi Unggul Prodi Bahasa Inggris UBM
16 Contoh Report Text...
16 Contoh Report Text Bahasa Inggris Singkat Beserta Artinya
Link Pendaftaran Beasiswa...
Link Pendaftaran Beasiswa LPDP 2025, Dibuka Awal Januari
Rekomendasi
Indonesia Gabung New...
Indonesia Gabung New Development Bank BRICS, Prabowo Diskusi dengan Dilma Rousseff
Chery Bikin Dealer Rasa...
Chery Bikin Dealer Rasa Hotel Bintang Lima di Jakarta Barat
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan...
Sinergi PBNU-Polri Wujudkan Mudik Aman dan Nyaman bagi Warga NU
Pro Billiard Center...
Pro Billiard Center Hadirkan 2 Juara Dunia, Upaya POBSI Tingkatkan Kepercayaan Diri Atlet Nasional
STY Nobar Timnas Indonesia...
STY Nobar Timnas Indonesia vs Bahrain, Ikut Girang Rayakan Gol Ole Romeny
Timnas Indonesia vs...
Timnas Indonesia vs Bahrain 1-0 di Babak Pertama: Ole Romeny Jadi Pembeda!
Berita Terkini
OTC Bali Dukung Sinergi...
OTC Bali Dukung Sinergi Pemerintah untuk Perlindungan Siswa PKL di Luar Negeri
4 jam yang lalu
Jejak Pendidikan Willie...
Jejak Pendidikan Willie Salim, Konten Kreator yang Viral karena Tragedi Rendang Hilang di Palembang
9 jam yang lalu
Perhatian, Ini 10 Kesalahan...
Perhatian, Ini 10 Kesalahan Fatal yang Bisa Menyebabkan Siswa Gagal Lolos UTBK SNBT 2025
12 jam yang lalu
Riwayat Pendidikan Hendi...
Riwayat Pendidikan Hendi Pratama, Dosen Unnes dan Content Creator yang Viral di Instagram
13 jam yang lalu
Berapa Gaji Dosen Baru...
Berapa Gaji Dosen Baru PPPK 2025? Segini Besarannya
14 jam yang lalu
MNC University-MarkPlus...
MNC University-MarkPlus Institute Perkuat Sinergi Akademik dan Industri
14 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Memiliki Badan...
5 Negara Memiliki Badan Antariksa untuk Eksplorasi Luar Angkasa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved