UIN Walisongo Sumbang Hewan Kurban ke Papua hingga NTT

Minggu, 02 Agustus 2020 - 11:09 WIB
loading...
A A A
Ketua takmir masjid, Darmaji menilai UIN Walisongo sebagai kampus yang peduli terhadap masyarakat di Indonesia Timur.

Sementara itu, penyembelihan hewan kurban di UIN Walisongo baru akan dilaksanakan pada Senin 3 Agustus 2020 besok. Berdasarkan data sementara, ada tujuh ekor sapi dan 10 kambing dari 51 nama pribadi dan lembaga yang memberikan donasi. Jumlah ini berpotensi bertambah hingga pelaksanaan penyembelihan.

Penyembelihan hewan kurban akan dipusatkan di kampus 1. Untuk menghindari kerumunan di masa pandemi, telah disiapkan beberapa skenario dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan covid 19.

Setelah hewan disembelih pada Senin 3 Agustus besok akan dibagi-bagi sesuai daftar penerima. Panitia juga akan menyiapkan makanan bagi yang ingin menyantap daging kurban.

Penyiapan makanan akan disediakan di Auditorium Kampus 1. Agar tidak terjadi kerumunan, makanan daging kurban juga akan dikirim ke tiap-tiap fakultas.

Dalam pengemasan daging kurban, UIN Walisongo berkomitmen mengurangi penggunaan sampah plastik. Meski tidak memakai plastik tak lantas membuat pengemasan menjadi tidak efisien. Panitia telah menyiapkan tempat atau wadah daging kurban.

Tempat yang disiapkan yaitu besek, atau wadah dari anyaman bambu yang diproduksi secara tradisional. Besek kerap dipakai dalam kegiatan hajatan di masyarakat pedesaan.

Ada 1.000 besek yang dipersiapkan sebagai pengganti plastik sebagai pengganti plastik. Agar pengemasan lebih rapi, daging kurban yang dimasukkan di dalam besek akan dilapisi dengan daun pisang.
(dam)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Izin Resmi Terbit, UIN...
Izin Resmi Terbit, UIN Walisongo Kini Miliki Fakultas Kedokteran
Fakultas Kedokteran...
Fakultas Kedokteran UIN Walisongo Semarang Ciptakan Dokter Muslim Ahli Stem Cell dan Regeneratif
UIN Walisongo Gelar...
UIN Walisongo Gelar Seminar Sistem Istinbath Hukum Islam dan Bathsul Masail
Mlandi Goes To Diskominfo,...
Mlandi Goes To Diskominfo, Sinergi UIN Walisongo dan Pemkab Wonosobo Wujudkan Literasi Digital
14 Wisudawan Terbaik...
14 Wisudawan Terbaik UIN Walisongo Raih Beasiswa Studi Lanjut
Eny Yaqut Resmikan DWP...
Eny Yaqut Resmikan DWP Mart UIN Walisongo, Wujud Nyata Pemberdayaan Ekonomi
Pidato Guru Besar, Direktur...
Pidato Guru Besar, Direktur Pascasarjana UIN Walisongo Gulirkan Fiqih Madani Respons Sengkarut Kenegaraan
Profil Universitas Islam...
Profil Universitas Islam Negeri Walisongo Semarang, PTKIN Akreditasi A dari BAN-PT
Kenalkan Imam, Mahasiswa...
Kenalkan Imam, Mahasiswa Berprestasi Asal Batam Wisudawan Terbaik UIN Walisongo
Rekomendasi
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
Dokter PPDS UI Jadi...
Dokter PPDS UI Jadi Tersangka Pornografi dan Terancam 12 Tahun Penjara
Kepala BPJPH Monitoring...
Kepala BPJPH Monitoring Dapur BGN di Pulo Gebang, Ini Hasilnya
7 Negara yang Siap Menampung...
7 Negara yang Siap Menampung Warga Gaza, Nomor 1 Paling Banyak
Ibadah Jumat Agung di...
Ibadah Jumat Agung di Gereja Katedral Jakarta Dilaksanakan Tiga Sesi
Berita Terkini
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
1 jam yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
1 jam yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
10 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
11 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
19 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
1 hari yang lalu
Infografis
Indonesia Ingin Gabung...
Indonesia Ingin Gabung Proyek Jet Tempur Generasi Ke-5 Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved