Perkuat Industri Kreatif, IKJ Kenalkan Dunia Animasi ke Para Pelajar

Selasa, 05 Desember 2023 - 12:39 WIB
loading...
A A A
Dia menambahkan, ANIMAKini diharapkan akan menjadi ajang kolaborasi untuk membuat jejaring kerja antara sekolah, akademik, industri, pemerintah, dan komunitas melalui kolaborasi antar kampus dan SMK, nonton bareng animasi peserta lomba animasi secara hibrid.

"Untuk mengenalkan potensi animasi dari kampus dan sekolah untuk keperluan edukasi dan pariwisata," tutur Anindyo.

Sementara Rektor IKJ Indah Tjahjawulan menambahkan, IKJ ingin menjadi pusat unggulan animasi di perguruan tinggi dengan mempertemukan ekosistem animasi seperti dari industri, asosiasi, dosen, mahasiswa, dan juga masyarakat.

"Kita harap dengan ANIMAKini tidak hanya IKJ yang maju tetapi juga seluruh perguruan tinggi yang mempunyai (jurusan) animasi itu bersama-sama membangun animasi di Indonesia," terangnya.
(nnz)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0984 seconds (0.1#10.140)