Tim PKM Universitas BTH Gagas Permainan Edukatif untuk Masifkan PHBS

Selasa, 13 Agustus 2024 - 21:24 WIB
loading...
A A A
Dalam proses evaluasi, hasil pre-test (kondisi sebelum diberikan edukasi) menunjukkan nilai sebesar 50,83% yang menunjukkan sasaran kurang mengetahui informasi tentang PHBS serta tingkat kesadaran untuk melakukannya juga dalam kategori rendah.

Namun hasil post-test (kondisi setelah diberikan edukasi) menunjukkan 94 persen pengetahuan dan kesadaran anak-anak meningkat mengenai pentingnya PHBS.

Hal tersebut menunjukkan terjadi peningkatan pengetahuan pada anak-anak di MDTA Istiqomah Kota Tasikmalaya mengenai PHBS yang dibuktikan dengan presentasi hasil post-test lebih tinggi dari pre-test.

"Anak-anak yang mengikuti kegiatan pengabdian menyadari pentingnya PHBS serta mengetahui cara melakukan kebersihan diri sendiri dan lingkungan" ujar Resha sebagai ketua PKM yang diamini dua anggota Tim PKM Sudianto dan Anna Yuliana.

Dalam pengenalan permainan edukasi Snake Ladders, yang merupakan permainan original yang mengalami modifikasi sehingga permainan ini menjadi salah satu luaran dari kegiatan pengabdian ini sangat menarik peserta. Karena proses dan informasi PHBS dapat diperoleh melalui permainan yang menyenangkan dan dilaksanakan secara berkelompok.

Tim pengabdian berharap, kegiatan ini diharapkan dapat menjadi bekal pengetahuan tentang pentingnya menjaga kebersihan dan kesehatan khususnya di MDTA Istiqomah Kota Tasikmalaya untuk dapat menerapkan PHBS dalam kehidupan sehari-hari.

Selain itu, ia berharap, kegiatan ini bisa dijadikan acuan untuk kegiatan pengabdian selanjutnya supaya lebih komprehensif dan permainan edukasi Snake Ladders sebagai alat peraga permainan yang sekaligus memberikan edukasi.

Kegiatan ini memperoleh dana dari Hibah Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat (DRTPM) Kemendikbudristek tahun 2024 dengan skema Pemberdayaan Kemitraan Masyarakat.
(nnz)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
MNC University Berkomitmen...
MNC University Berkomitmen Mewujudkan Kampus Unggul dengan Program Riset, Inovasi, dan Pengabdian Masyarakat
MNC University Jajaki...
MNC University Jajaki Kerja Sama Pendidikan dan UMKM di Bogor
Magister Sains Biomedis...
Magister Sains Biomedis Universitas Yarsi Gelar Pengabdian Masyarakat di Tangerang
Mahasiswa Universitas...
Mahasiswa Universitas Paramadina Beri Literasi Digital hingga Penyuluhan Pertanian di Karawang
Rektor Marsudi: Guru...
Rektor Marsudi: Guru Besar Harus Memberi Manfaat yang Besar untuk Masyarakat
Mahasiswa Universitas...
Mahasiswa Universitas Paramadina Latih Anak Berkebutuhan Khusus Terampil Olah Sampah
TIM PKM UKI Ajari Warga...
TIM PKM UKI Ajari Warga Cawang Ubah Limbah Plastik Jadi Produk Bernilai Tinggi
UI Edukasi Siswa SD...
UI Edukasi Siswa SD untuk Cintai Lingkungan sejak Dini
Tim Dosen dan Mahasiswa...
Tim Dosen dan Mahasiswa UI Gelar Edukasi Pencegahan Kanker dengan Game Card
Rekomendasi
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Kementan Dorong Penyuluh...
Kementan Dorong Penyuluh Pertanian Optimalkan Pelaporan Luas Tambah Tanam melalui E-Pusluh
Taiwan Ajak Wisatawan...
Taiwan Ajak Wisatawan Indonesia Liburan, Sajikan Kuliner Halal hingga Alam Menawan
Alasan Jokowi Hanya...
Alasan Jokowi Hanya Tunjukkan Ijazah ke Wartawan: Ingin Melindungi Rakyat
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
Sasar Kalangan Profesional,...
Sasar Kalangan Profesional, Edukasi Crypto Goes to Office
Berita Terkini
Institut Pariwisata...
Institut Pariwisata Trisakti Gelar Internship Expo 2025, Jembatani Mahasiswa dan Dunia Industri
10 jam yang lalu
Berapa Skor UTBK Tertinggi...
Berapa Skor UTBK Tertinggi untuk Lolos SNBT di UI, UGM, ITB, dan Unpad 2025?
11 jam yang lalu
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah...
5 Ciri-ciri Ijazah Kuliah Palsu, Begini Cara Mengeceknya
11 jam yang lalu
UTBK 2025 Dimulai Besok,...
UTBK 2025 Dimulai Besok, Perhatikan Tata Tertib Sebelum, Saat, dan Sesudah Ujian Berlangsung
12 jam yang lalu
5 Doa Mustajab Menghadapi...
5 Doa Mustajab Menghadapi UTBK 2025, Bikin Fokus, Tenang, dan Nilai Tembus Langit!
13 jam yang lalu
UTBK EduPro 2025: Kompetisi...
UTBK EduPro 2025: Kompetisi Nasional untuk Guru SMA, Dorong Profesionalisme Pengajar UTBK-SNBT di Indonesia
13 jam yang lalu
Infografis
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved