Stres Belajar Daring? Simak Tips Berprestasi Meski Pandemi

Selasa, 08 Juni 2021 - 20:39 WIB
loading...
Stres Belajar Daring?...
Dirjen WHO, Tedros Adhanom Ghebreysus, menyatakan bahwa pandemi berdampak pada kondisi kesehatan mental jutaan orang termasuk mahasiswa. Foto/Dok/Humas UP
A A A
JAKARTA - Lebih dari setahun sudah pandemi mengubah wajah pendidikan. Kegiatan belajar mengajar tatap muka , kini digantikan dengan tatap maya. Adaptasi kebiasaan baru ini, tak pelak menimbulkan dampak.

Direktur Jenderal WHO, Tedros Adhanom Ghebreysus, menyatakan bahwa pandemi berdampak pada kondisi kesehatan mental jutaan orang termasuk mahasiswa. Riset yang dilakukan oleh Matthew dan sejumlah peneliti lain di Clemson University South of Carolina, mendapati temuan sejumlah mahasiswa menghadapi penurunan motivasi belajar, kecemasan, stres, hingga gejala depresi.



Tunggul Mirza, mahasiswa Program Studi Teknik Geologi Universitas Pertamina, berbagi langkah-langkah untuk mengatasi kejemuan daring. Berkat kegigihannya, lima prestasi di ajang kompetisi penelitian nasional dan internasional disabet selama pandemi. Diantaranya juara pertama di kompetisi Himpunan Ahli Geofisika Indonesia, kompetisi Perencanaan Pengembangan Lapangan Migas Asia Pacific University, dan Kompetisi Paper Society of Petrophysicists Well Log Analysts (SPWLA) International, Amerika Serikat.

Apa resep berprestasi meski pandemi ala Tunggul? Yuk kita simak:

1. Disiplin Terhadap Manajemen Waktu
"Untuk bisa tetap bertanggung jawab dan berkomitmen, tuliskan daftar kegiatan atau tugas kuliah dilengkapi proyeksi waktu pengerjaannya. Sehingga kita bisa merencanakan dan menjalankan dengan baik sesuai tata waktu," ujar Tunggul.

Disamping itu, penting menurut Tunggul untuk berjaga-jaga terhadap hal di luar rencana. “Semisal, ketika mengumpulkan tugas, untuk memajukan batas pengumpulan satu sampai dua hari sebelum waktu sesungguhnya,” katanya.



2. Kreatif Manfaatkan Peluang
Pandemi bukan berarti jadi generasi rebahan. “Sebelum pandemi, kompetisi diadakan luring. Jadi kita harus memikirkan biaya akomodasi yang bikin pusing. Sekarang, kompetisi kebanyakan daring, jadi tinggal fokus sama persiapan,” jelas Tunggul.

Selain itu, untuk meminimalisir biaya yang keluar dalam mengikuti lomba, ia memilih tema penelitian yang berkaitan dengan komputasi. “Jadi bisa dikerjakan di rumah tanpa harus pergi ke laboratorium atau lapangan,” sambungnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Juarai ASEAN-China-India...
Juarai ASEAN-China-India Summit 2023, Mahasiswi Uper Gagas Pariwisata Berkelanjutan
Profil Dr. Ian Montratama,...
Profil Dr. Ian Montratama, Pakar Hubungan Internasional Universitas Pertamina yang Jadi Panelis Debat Capres Ke-3
3 Kampus BUMN yang Berlokasi...
3 Kampus BUMN yang Berlokasi di Jabodetabek, Peluang Karier Menjanjikan
Unik! Sampah Mi Instan...
Unik! Sampah Mi Instan Diubah Jadi Bahan Bakar Bernilai Cuan
Sambil Kerja Bisa Lulus...
Sambil Kerja Bisa Lulus Tepat Waktu? Simak Tips dari Alumnus Universitas Pertamina Ini
Biaya Kuliah di Universitas...
Biaya Kuliah di Universitas Pertamina, Persiapan untuk Calon Mahasiswa Baru
5 Kampus BUMN Ini Sudah...
5 Kampus BUMN Ini Sudah Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru 2024, Tanpa Tes!
Mahasiswa Universitas...
Mahasiswa Universitas Pertamina Gagas Solusi untuk Mengurangi Waktu Tunggu Transjakarta
Styrofoam dapat Memicu...
Styrofoam dapat Memicu Kanker, Mahasiswa UPER Buat Pengemas Makanan Ramah Lingkungan
Rekomendasi
Pamer Cincin Mewah,...
Pamer Cincin Mewah, Georgina Rodriguez dan Cristiano Ronaldo Sudah Halal?
Kasus Dokter PPDS UI...
Kasus Dokter PPDS UI Ngintip dan Rekam Mahasiswi Mandi, Polisi Periksa 5 Orang
Sinopsis Sinetron Terbelenggu...
Sinopsis Sinetron Terbelenggu Rindu Eps 210-211: Pencarian Bukti untuk Vernie Jatuhkan Biru
Trump Cabut Visa Lebih...
Trump Cabut Visa Lebih dari 1.000 Mahasiswa Asing di AS, Apa Alasannya?
Nonton MasterChef Indonesia...
Nonton MasterChef Indonesia Season 12 di VISION+: Ketegangan di Galeri Makin Memanas!
Sinopsis Sinetron Kau...
Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 6: Balas Dendam Jenny Pada Alya
Berita Terkini
5 Contoh Ucapan Paskah...
5 Contoh Ucapan Paskah 2025 untuk Teman Sekolah, Sederhana, Penuh Makna, dan Doa
18 menit yang lalu
5 Ucapan Wafat Yesus...
5 Ucapan Wafat Yesus Kristus 2025 untuk Guru di Sekolah dengan Sentuhan Spiritual dan Doa
30 menit yang lalu
Antri atau Antre, Mana...
Antri atau Antre, Mana Penulisan yang Benar?
10 jam yang lalu
NTT Ditarget Jadi Lokasi...
NTT Ditarget Jadi Lokasi Pertama Peresmian Sekolah Unggulan Garuda
10 jam yang lalu
Lolos SNBP, 66 Siswa...
Lolos SNBP, 66 Siswa MAN 13 Jakarta Diterima di Perguruan Tinggi Negeri Favorit
18 jam yang lalu
Ini 49 PTN Satker yang...
Ini 49 PTN Satker yang Akan Menerima Tukin Dosen, Cek Kampusmu
23 jam yang lalu
Infografis
Tips Makan Daging Kambing...
Tips Makan Daging Kambing Tanpa Kuatir Masalah Kesehatan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved