5 Penerbit Buku yang Menerima Naskah Penulis Pemula

Minggu, 05 September 2021 - 14:38 WIB
loading...
A A A
4. Penerbit Erlangga
Melalui lamannya, Erlangga Group telah berdiri sejak 30 April 1952 yang mulanya hanya menerbitkan buku-buku pelajaran saja. Namun semakin bertambahnya usia, Erlangga semakin dikenal dengan tingginya kualitas dan kayanya ragam buku yang diterbitkan.

Produk yang dihasilkan Erlangga Group terbilang luas. Mulai dari buku pelajaran, buku anak, fiksi, non fiksi, dan juga majalah.

Naskah yang dikirim ke Penerbit Erlangga bisa dalam bentuk print out atau CD ke alamat departemen Editorial Penerbit Erlangga, Jl. H. Baping No. 100, Ciracas Jakarta Timur 13740 U.p.: Regina Sari Theresia atau ke alamat email: naskah@erlangga.co.id dan erlangga.naskah@gmail.com.

Untuk kriteria naskah dan juga kategori naskah yang bisa dipilih bisa mengakses laman erlangga.co.id

5. Penerbit Republika
Mengutip dari laman Republika Penerbit, penerbit ini lahir di 2002. Secara kelembagaan, Republika Penerbit merupakan salah satu unit usaha yang tergabung dalam Republika Grup.

Novel Ayat-Ayat Cinta karya Habiburrahman El Shirazy yang menjadi best seller dan telah diadaptasi ke dunia film lahir dari penerbit ini. Penulis yang bekerjasama dengan Penerbit Republika lainnya seperti Tere Liye, Asma Nadia, Hanum Rais, Fahd Pahdepie dan masih banyak lagi.

Untuk pengiriman naskah bisa langsung mengakses menu pengiriman naskah di laman resminya di buku.republika.id.

Itulah 5 penerbit buku yang bisa dijadikan destinasi pengiriman naskah. Selamat mencoba.
(mpw)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Mahasiswa, Ini Tips...
Mahasiswa, Ini Tips Menulis Novel untuk Pemula dari Penulis Temillasari
Gandeng Penerbit Andi,...
Gandeng Penerbit Andi, Edulab Indonesia Rilis Buku ‘FAST: Siap Ujian Sekolah’
Profesi Penulis Dinilai...
Profesi Penulis Dinilai Tetap Eksis di Tengah Gempuran Kecerdasan Buatan
Berapa Jumlah Judul...
Berapa Jumlah Judul Buku Baru yang Terbit di Indonesia Setiap Tahun? Ini Datanya
Pelajar Indonesia Terbitkan...
Pelajar Indonesia Terbitkan Buku tentang Burung di Singapura
Kisah Hidup para Penulis...
Kisah Hidup para Penulis Tanah Air, Satupena Rilis Akun YouTube Pertama di Indonesia
Twitter Space SINDOnews:...
Twitter Space SINDOnews: Potret Kehidupan Manusia Ibu Kota dalam Pandangan Dea Anugrah
Hari Perempuan Internasional,...
Hari Perempuan Internasional, Kenali 5 Sastrawan Perempuan Indonesia yang Telah Mendunia
Mengenal Daftar Pustaka...
Mengenal Daftar Pustaka dan Bagaimana Cara Menulisnya
Rekomendasi
Rupiah Melemah, Suzuki...
Rupiah Melemah, Suzuki Sebut Bisa Menguntungkan dan Merugikan
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
Inovasi BNIdirect Raih...
Inovasi BNIdirect Raih 3 Penghargaan dari The Digital Banker
Rekor! Mohamed Salah...
Rekor! Mohamed Salah Tembus 5 Besar Top Skor Liga Inggris Sepanjang Masa
Berita Terkini
Raker PP KAUJE di Madiun,...
Raker PP KAUJE di Madiun, Resmikan Beasiswa Kakak Asuh dan Gagas Kampus UNEJ
14 jam yang lalu
BINUS University Komitmen...
BINUS University Komitmen Cetak Sineas Muda Unggul
20 jam yang lalu
Kisah Dewi Agustiningsih,...
Kisah Dewi Agustiningsih, Anak Sopir Lulusan SMP Jadi Doktor Termuda UGM dan Jabat Dosen ITB
20 jam yang lalu
5 PTN Terima Lulusan...
5 PTN Terima Lulusan dengan Ijazah Hingga 10 Tahun Terakhir, Ada Pilihanmu?
20 jam yang lalu
Pendaftaran OSN 2025...
Pendaftaran OSN 2025 Diperpanjang hingga 2 Mei, Cek Infonya di Sini
22 jam yang lalu
Berapa Gaji Lulusan...
Berapa Gaji Lulusan S1 Columbia University? Angkanya Bikin Penasaran!
1 hari yang lalu
Infografis
5 Calon Pengganti Paus...
5 Calon Pengganti Paus Fransiskus
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved