Jadwal, Jalur, dan Kuota PPDB Jateng 2024, Pendaftaran Dibuka Besok
Senin, 10 Juni 2024 - 10:35 WIB
8. 22 Juli 2024
Awal tahun ajaran baru 2024/2025
4 Jalur dan Kuota PPDB Jateng 2024 SMA
1. Jalur Zonasi
Minimal 55 persen dan maksimal 12 persen untuk zonasi khusus
2. Jalur Prestasi
Maksimal 20 persen
3. Jalur Afirmasi
Minimal 20 persen. Pembagiannya adalah minimal 15 persen untuk afirmasi siswa dari kalangan tidak mampu, maksimal 2 persen untuk anak tidak sekolah, dan maksimal 3 persen untuk anak panti.
4. Jalur Perpindahan Tugas Orang Tua (PTO)
Maksimal 5 persen dengan persentase maksimal 2 persen untuk anak guru atau tenaga kependidikan dan 3 persen untuk perpindahan tugas orang tua.
Lihat Juga :
tulis komentar anda